Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Karim Benzema dan Nuno Espirito Terlibat Perselisihan

Kompas.com - 24/08/2023, 11:30 WIB
Muhammad Reza Triatmodjo,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Situasi internal di klub Al Ittihad semakin memanas. Beberapa hari yang lalu, muncul konflik terkait kebijakan transfer yang melibatkan pemain baru mereka.

Pemain yang dimaksud adalah Joao Filipe (Jota), yang baru saja didatangkan dari Celtic dengan biaya transfer sebesar 29 juta euro atau sekitar Rp 484 miliar.

Masalah di Al Ittihad tidak berhenti di situ. Situasinya semakin rumit karena terjadi ketegangan antara mantan bintang Real Madrid, Karim Benzema, dengan pelatih Al Ittihad, Nuno Espirito Santo, yang menjadi pemicu permasalahan ini.

Kontroversi timbul setelah pernyataan tegas yang diucapkan oleh Nuno Espirito Santo.

Dia menjelaskan bahwa gaya bermain Karim Benzema tidak cocok untuk timnya.

Baca juga: Demi Masa Depan, Real Madrid Harus Lupangan Kenangan bersama Benzema

Dilansir dari media Arab, Al Sharq Al Awsat, Nuno disebut tidak mengajukan permintaan untuk mendatangkan Benzema pada musim panas ini.

Sebuah kejadian lain yang dilaporkan oleh media Saudi, Benzema pernah menginginkan menjadi kapten namun mengalami konflik dengan keputusan Nuno.

Nuno langsung memutuskan untuk memberikan ban kapten kepada Romarinho (32 tahun), dan kemudian kepada Ahmed Sharahili (29 tahun).

Karim Benzema bergabung dengan Al Ittihad dari Los Blancos pada musim ini sebagai pemain bebas transfer.

Menurut analis transfer sepakbola Eropa, Fabrizio Romano, Karim Benzema diikat kontrak dengan Al Ittihad dengan gaji sebesar 200 juta euro per musim atau sekitar Rp 3,1 triliun.

Setelah tiga bulan membela Al Ittihad, laporan tersebut menyebutkan bahwa pemain yang meraih penghargaan Ballon d'Or pada 2022 tersebut, telah mengkomunikasikan rasa ketidakpuasannya terhadap situasi ini kepada perantara yang membawanya ke Liga Pro Saudi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Sancho Sulit Pulih dari Serangan Rasis di Final Euro 2020...

Saat Sancho Sulit Pulih dari Serangan Rasis di Final Euro 2020...

Internasional
Tim Atletik Indonesia Berprestasi di China, Raih 2 Medali

Tim Atletik Indonesia Berprestasi di China, Raih 2 Medali

Sports
Head to Head Madura United Vs Persib, Maung Perkasa di Kandang Sape Kerrab

Head to Head Madura United Vs Persib, Maung Perkasa di Kandang Sape Kerrab

Liga Indonesia
Jawaban PSSI soal Isu Hubungan Shin Tae-yong dan Elkan Baggott

Jawaban PSSI soal Isu Hubungan Shin Tae-yong dan Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Venezia Ditahan Cremonese, Kans Jay Idzes dkk ke Serie A Masih Terbuka

Venezia Ditahan Cremonese, Kans Jay Idzes dkk ke Serie A Masih Terbuka

Liga Italia
Jadwal Singapore Open 2024: Kans Fajri Revans, Gregoria Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Singapore Open 2024: Kans Fajri Revans, Gregoria Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Cavani Pensiun dari Timnas Uruguay Jelang Copa America 2024

Cavani Pensiun dari Timnas Uruguay Jelang Copa America 2024

Internasional
Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Liga Indonesia
Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas Indonesia
Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Badminton
Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Liga Indonesia
Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Liga Lain
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Badminton
Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com