Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 29/07/2023, 10:00 WIB
Ahmad Zilky,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

Sumber ESPN

KOMPAS.com – Presiden Barcelona, Joan Laporta, merasa aneh melihat Lionel Messi mengenakan jersey Inter Miami.

Lionel Messi meninggalkan catatan emas di Barcelona. Ia berhasil membantu Blaugrana mengangkat trofi bergengsi seperti Liga Champions, Piala Dunia Antarklub, dan Liga Spanyol.

Pemain berjulukan La Pulga itu juga menjadi bagian skuad Barcelona saat mencapai kesuksesan treble winner pada musim 2008-2009 dan 2014-2015.

Messi lalu meninggalkan Barcelona untuk bergabung bersama Paris Saint-Germain pada musim 2021-2022.

Messi pergi lantaran Barcelona tersangkut masalah keuangan, sehingga tak bisa memenuhi biaya kontrak sang bintang Argentina.

Baca juga: Rekor Baru Lionel Messi, Cetak Gol ke Gawang 100 Tim Sepanjang Karier

Setelah berkarier di PSG, Messi sempat dikabarkan akan kembali ke Barcelona pada bursa transfer musim panas 2023.

Namun, Messi lebih memilih berkarier di klub Amerika Serikat, Inter Miami, setelah tak memperpanjang kontrak di PSG.

Bersama Inter Miami, Messi bersinar. La Pulga mampu menyarangkan tiga gol dari dua laga bersama The Herons.

Messi selalu mengenakan jersey klub yang berwarna merah jambu dalam dua pertandingan bersama Inter Miami.

Presiden Barcelona, Joan Laporta, lalu angkat bicara mengenai penampilan Lionel Messi bersama Inter Miami.

Baca juga: Messi Bagi-bagi Hadiah Usai Hebohkan Grup WhatsApp Inter Miami

Halaman:
Sumber ESPN


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Asian Games 2022: Christo/Aldila Masih di Jalur Pertahankan Gelar, Hari Ini Lawan Unggulan Ketiga

Asian Games 2022: Christo/Aldila Masih di Jalur Pertahankan Gelar, Hari Ini Lawan Unggulan Ketiga

Sports
Siaran Langsung Indonesia Vs Uzbekistan: Sananta Bergabung, Ada Keyakinan Lolos ke Perempat Final

Siaran Langsung Indonesia Vs Uzbekistan: Sananta Bergabung, Ada Keyakinan Lolos ke Perempat Final

Liga Indonesia
Damian Lillard Pindah ke Bucks Setelah 11 Musim bersama Blazers

Damian Lillard Pindah ke Bucks Setelah 11 Musim bersama Blazers

Sports
Kabar Terkini Dua Pemain Persebaya yang Alami Kecelakaan

Kabar Terkini Dua Pemain Persebaya yang Alami Kecelakaan

Liga Indonesia
Piala Dunia U17 2023: Lagu 'Bersama Garuda' Iringi Perjuangan Indonesia

Piala Dunia U17 2023: Lagu "Bersama Garuda" Iringi Perjuangan Indonesia

Internasional
Jadwal Liga 1 2023-2024 Pekan Ke-14: Persis Vs Persija, Persib Vs Persita

Jadwal Liga 1 2023-2024 Pekan Ke-14: Persis Vs Persija, Persib Vs Persita

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs Houston Dynamo 1-2: Tanpa Messi, The Herons Gagal Juara

Hasil Inter Miami Vs Houston Dynamo 1-2: Tanpa Messi, The Herons Gagal Juara

Liga Lain
PSSI Luncurkan Aplikasi Web 'Kita Garuda' dan Lagu Timnas Indonesia

PSSI Luncurkan Aplikasi Web "Kita Garuda" dan Lagu Timnas Indonesia

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Garuda Punya Game Plan, Misi Cetak Sejarah Jadi Lecutan

Indonesia Vs Uzbekistan: Garuda Punya Game Plan, Misi Cetak Sejarah Jadi Lecutan

Liga Indonesia
MotoGP Indonesia 2023, Jembatan Penghubung Dibangun di Mandalika

MotoGP Indonesia 2023, Jembatan Penghubung Dibangun di Mandalika

Motogp
Satu Tahun Tragedi Kanjuruhan: Aremania Mengenang Korban, Memberi Harapan

Satu Tahun Tragedi Kanjuruhan: Aremania Mengenang Korban, Memberi Harapan

Liga Indonesia
PSSI Perkenalkan Sponsor Resmi, Pemasukan Capai Rp 250 Miliar

PSSI Perkenalkan Sponsor Resmi, Pemasukan Capai Rp 250 Miliar

Liga Indonesia
Gattuso Resmi Latih Olympique Marseille

Gattuso Resmi Latih Olympique Marseille

Liga Lain
Persaingan Kiper Persib Usai Teja Paku Alam Kembali

Persaingan Kiper Persib Usai Teja Paku Alam Kembali

Liga Indonesia
Link Live Streaming Inter Miami Vs Houston Dynamo, Kickoff 07.30 WIB

Link Live Streaming Inter Miami Vs Houston Dynamo, Kickoff 07.30 WIB

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com