Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berapa Bayaran Wasit Per Pertandingan Piala Dunia 2022 di Qatar?

Kompas.com - 20/11/2022, 22:40 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber AS

KOMPAS.com - Para wasit terbaik dari konfederasi sepak bola akan memimpin pertandingan Piala Dunia 2022 di Qatar.

FIFA selaku otoritas tertinggi sepak bola dunia, mencoba memilih wasit dengan pengalaman tertinggi.

Dalam turnamen-turnamen besar seperti Piala Dunia dan kejuaraan kontinental, sang pengadil di lapangan hijau hampir selalu memiliki beban berat.

Baca juga: Link Live Streaming Qatar Vs Ekuador di Piala Dunia 2022, Kickoff 23.00 WIB

Jadi, wajar jika mereka pun mendapat kompensasi yang nilainya sangat besar.

Berapa besar bayaran yang diterima para wasit pertandingan Piala Dunia?

Sejak Piala Dunia Rusia 2018, FIFA telah mengatur bahwa setiap wasit pertandingan akan menerima gaji pokok 70.000 dollar AS (sekitar Rp 1,094 miliar) untuk keterlibatannya dalam Piala Dunia.

FIFA juga menetapkan bahwa setiap asisten wasit akan mendapatkan 25.000 dollar AS (sekitar Rp 391,035 juta) untuk partisipasinya dalam Piala Dunia. Ini untuk kali pertama dalam sejarah kompetisi tersebut.

Uang yang diterima ofisial pertandingan Piala Dunia setidaknya tiga kali lebih tinggi dibandingkan jumlah yang diterima saat memimpin pertandingan Liga Champions Eropa.

Berikut ini rincian bayaran bagi aparat pertandingan Piala Dunia:

Wasit pertandingan

Wasit pertandingan merupakan sosok yang paling berpengaruh di lapangan dan terutama bertanggung jawab atas berlangsungnya pertandingan.

Baca juga: Piala Dunia 2022 Qatar Vs Ekuador, Tuan Rumah Sempurna di Stadion Al Bayt

Sang pengadil lapangan hijau tersebut dibayar 3.000 dollar AS (sekitar Rp 46,924 juta) untuk setiap laga penyisihan grup.

Bayaran mereka akan meningkat menjadi 10.000 dollar AS (sekitar Rp 156,414 juta) untuk laga play-off atau final.

Dalam kebanyakan kasus, petugas pertandingan mengawasi rata-rata dua laga dan FIFA menambahkan biaya pertandingan yang mereka peroleh ke pembayaran kontrak mereka.

Kesuksesan seorang wasit memimpin semua pertandingan, termasuk final, bisa mendapatkan hingga 300.000 dollar AS (sekitar Rp 4,692 miliar) selama turnamen berlangsung.

Asisten wasit

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Badminton
Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Badminton
Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Jadwal Perempat Final Thomas Cup 2024, Indonesia Vs Korea Selatan

Jadwal Perempat Final Thomas Cup 2024, Indonesia Vs Korea Selatan

Badminton
Indonesia Vs Irak, Doa dari Korsel untuk Arhan dan Garuda Muda

Indonesia Vs Irak, Doa dari Korsel untuk Arhan dan Garuda Muda

Timnas Indonesia
Perempat Final Piala Uber 2024: Gregoria Yakin Indonesia Bisa Tampil Baik

Perempat Final Piala Uber 2024: Gregoria Yakin Indonesia Bisa Tampil Baik

Badminton
Jadwal Perempat Final Uber Cup 2024, Indonesia Vs Thailand

Jadwal Perempat Final Uber Cup 2024, Indonesia Vs Thailand

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com