Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saingi Timnas Indonesia, Malaysia Punya 2 Pemain Naturalisasi Baru

Kompas.com - 10/09/2022, 04:30 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Pemain 28 tahun itu pernah memperkuat Melaka United, Selangor United, dan Penang.

Baca juga: 3 Peringatan untuk Jordi Amat dan Sandy Walsh

Sementara itu, timnas Indonesia tengah dalam proses menyelesaikan tiga pemain untuk dinaturalisasi yakni Sandy Walsh, Jordi Amat, dan Shayne Pattynama.

Proses naturalisasi Sandy Walsh dan Jordi Amat sudah disetujui Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).

Di sisi lain, naturalisasi Shayne Pattynama belum mencapai tahap akhir karena proses administrasinya di Kementerian Sekretaris Negara (Kemensetnad) harus dialirkan dahulu ke DPR RI untuk dibahas. 

Apabila proses naturalisasi sudah rampung, ketiganya diharapkan bisa bergabung dengan timnas Indonesia di Piala AFF 2022 akhir tahun nanti. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com