Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

HT Man City Vs Bournemouth: Erling Haaland Kecewa Lalu Cetak Assist, Citizens Unggul 3-0

Kompas.com - 13/08/2022, 21:52 WIB
Ahmad Zilky,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

Setelah itu, Manchester City besutan Pep Guardiola tidak henti-hentinya menggempur pertahanan Bournemouth.

Saat pertandingan memasuki menit ke-30, Man City bahkan tercatat sudah menghasilkan sembilan peluang ke gawang Bournemouth.

Upaya Man City menambah keunggulan akhirnya membuahkan hasil setelah Kevin de Bruyne mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-32.

Gol yang dikemas oleh Kevin de Bruyne cukup indah. Sebab, ia membobol gawang Bournemouth untuk membuat Man City unggul 2-0 dengan menggunakan kaki luar.

Kini, giliran Phil Foden yang berkontribusi buat Man City. Ia membuat The Citizens memimpin 3-0 setelah mencetak gol pada menit ke-37.

Baca juga: Erling Haaland di Man City: Gagal Hattrick, Mengumpat, dan Mirip Messi

Keberhasilan itu membuat Man City memimpin 3-0 atas Bournemouth hingga pertandingan babak pertama berakhir.

MANCHESTER CITY vs BOURNEMOUTH 3-0 (Ilkay Guendogan 19’, Kevin de Bruyne 31’, Phil Foden 37').

Susunan pemain Man City vs Bournemouth

Man City (4-3-3): 33-Ederson; 2-Walker, 3-Ruben Dias, 6-Ake, 7-Joao Cancelo; 17-De Bruyne, 16-Rodri, 8-Gundogan; 26-Mahrez, 9-Haaland, 47-Foden.

Cadangan: 5-John Stones, 10-Grealish, 18-Ortega, 19-Julian Alvarez, 20-Bernardo Silva, 48-Liam Delap, 79-Luke Mbete, 82-Rico, 97-Josh.

Pelatih: Pep Guardiola.

Bournemouth (3-4-2-1): 1-Travers; 5-L. Kelly, 8-Lerma, 6-Mepham; 17-Stacey, 4-Cock, 22-Pearson, 15-Smith; 10-Christie, 16-Tavernier; 21-Moore.

Cadangan: 11-Marcondes, 13-Neto, 18-Jamal Lowe, 19-Stanislas, 20-Dembele, 23-James Hill, 25-Senesi, 29-Billing, 32-Anthony.

Pelatih: Scott Parker.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Reaksi Persib soal Jadwal Championship Series Liga 1 Menyesuaikan Timnas U23

Reaksi Persib soal Jadwal Championship Series Liga 1 Menyesuaikan Timnas U23

Liga Indonesia
3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia
Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Timnas Indonesia
Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com