Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liverpool, Ajax, dan Bayern Menuju Rekor Sempurna di Liga Champions

Kompas.com - 07/12/2021, 16:20 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber UEFA

Los Blancos, julukan Real Madrid, mengukir rekor tersebut pada Liga Champions musim 2011-2012 dan 2014-2015.

Berbeda dari Bayern Munchen, Liverpool dan Ajax belum pernah berhasil meraih enam kemenangan di fase grup Liga Champions.

Itu artinya, kemenangan tengah pekan ini akan sangat bersejarah bagi Liverpool dan juga Ajax Amsterdam.

Berikut adalah daftar tim yang pernah tampil sempurna dengan catatan rekor 100 persen kemenangan di fase grup Liga Champions:

1. AC Milan

  • Musim: 1992-1993
  • Statistik: 6 kemenangan dengan catatan mencetak 11 gol dan hanya kebobolan satu kali.
  • Posisi akhir: Runner up. Kalah 0-1 dari Olympique Marseilli di partai final.

2. Paris Saint-Germain

  • Musim: 1994-1995
  • Statistik: 6 kemenangan dengan catatan mencetak 12 gol dan kebobolan 3 kali.
  • Posisi akhir: Semifinal. Tersingkir setelah kalah agregat 0-3 dari AC Milan.

3. Spartak Moscow

  • Musim: 1995-1996
  • Statistik: 6 kemenangan dengan catatan mencetak 15 gol dan kebobolan 4 kali.
  • Posisi akhir: Perempat final. Tersingkir setelah kalah agregat 2-4 dari FC Nantes.

4. Barcelona

  • Musim: 2002-2003
  • Statistik: 6 kemenangan dengan catatan mencetak 13 gol dan kebobolan 4 kali.
  • Posisi akhir: Perempat final. Tersingkir setelah kalah agregat 2-3 dari Juventus.

5. Real Madrid

  • Musim: 2011-2012
  • Statistik: 6 kemenangan denan catatan mencetak 19 gol dan kebobolan 2 kali.
  • Posisi akhir: Semifinal. Tersingkir setelah kalah adu penalti 1-3 dari Bayern Muechen. Laga harus dilanjutkan ke adu penalti setelah agregat imbang 3-3.

6. Real Madrid

  • Musim: 2014-2015
  • Statistik: 6 kemenangan dengan catatan mencetak 16 gol dan kebobolan 2 kali.
  • Posisi akhir: Semifinal. Tersingkir setelah kalah agregat 2-3 dari Juventus.

7. Bayern Muenchen

  • Musim: 2019-2020
  • Statistik: 6 kemenangan dengan catatan 24 gol dan kebobolan 5 kali.
  • Posisi akhir: Juara. Mengalahkan PSG 1-0 di partai final.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Liga Inggris
Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Liga Italia
Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Liga Spanyol
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com