Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Kylian Mbappe Picu "Revolusi Perancis" di UEFA Nations League...

Kompas.com - 08/10/2021, 12:30 WIB
Sem Bagaskara

Penulis

Sumber RMC Sport

KOMPAS.com - Karakter Kylian Mbappe yang suka berbicara blak-blakan dinilai menjadi salah satu pemantik “revolusi Perancis” yang terjadi pada laga semifinal UEFA Nations League 2020-2021 kontra Belgia.

Perancis dan Kylian Mbappe mengukir comeback epik ketika bersua Belgia pada semifinal UEFA Nations League 2020-2021 di Stadion Allianz, Italia, Jumat (8/10/2021) dini hari WIB.

Kylian Mbappe dkk mampu membalikkan keadaan dan menang dengan skor 3-2 kendati sempat tertinggal 0-2 saat jeda babak.

Kebangkitan epik Perancis terwujud berkat gol-gol Karim Benzema (62’), Kylian Mbappe (69’ pen.), dan Theo Hernandez (90’).

Belgia yang sempat memimpin via kontribusi Yannick Ferreira-Carrasco (37’) dan Romelu Lukaku (40’), pada akhirnya mesti gigit jari.

Baca juga: Hasil Belgia Vs Perancis, Les Bleus ke Final Usai Menang Dramatis!

“Kami tertinggal 0-2, kami memulai laga dengan buruk. Kami tak menyerah. Saat jeda, kami saling mengutarakan semuanya. Kami kembali ke lapangan dengan tujuan jelas,” kata Kylian Mbappe seperti diwartakan oleh RMC Sport.

Sikap terus terang menjadi kunci kebangkitan Perancis saat melawan Belgia di semifinal UEFA Nations League.

"Sang penyerang asal Paris bicara soal 'revolusi Perancis', yang tampaknya terjadi di ruang ganti pada saat jeda laga," tulis RMC Sport.

Soal itu, Mbappe disebut krusial karena dirinya memang merupakan pribadi yang suka bicara blak-blakan.

Baca juga: Mbappe Akui Sebut Neymar Gelandangan, Menikmati Main bareng Messi

Jelang semifinal UEFA Nations League versus Belgia, Mbappe bicara panjang lebar dengan sejumlah media lokal Perancis di antaranya L’Equipe dan RMC.

Halaman:
Sumber RMC Sport
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Hasil Napoli Vs Inter Milan 0-3: Peluru Calhanoglu, 3 Sentuhan Barella

Hasil Napoli Vs Inter Milan 0-3: Peluru Calhanoglu, 3 Sentuhan Barella

Liga Italia
Cerita Orang Indonesia Terbang dari Jerman demi Saksikan Der Panzer Juara Piala Dunia U17

Cerita Orang Indonesia Terbang dari Jerman demi Saksikan Der Panzer Juara Piala Dunia U17

Internasional
Man City Vs Tottenham, Son Cetak Gol, lalu Bobol Gawang Sendiri, Drama 6 Gol di Etihad

Man City Vs Tottenham, Son Cetak Gol, lalu Bobol Gawang Sendiri, Drama 6 Gol di Etihad

Liga Inggris
Hasil Chelsea Vs Brighton: Kapten Kartu Merah, Enzo Fernandez Bersinar, The Blues Menang 3-2

Hasil Chelsea Vs Brighton: Kapten Kartu Merah, Enzo Fernandez Bersinar, The Blues Menang 3-2

Sports
Hasil Liverpool Vs Fulham: Saling Balas, Drama 7 Gol Berujung 3 Poin The Reds

Hasil Liverpool Vs Fulham: Saling Balas, Drama 7 Gol Berujung 3 Poin The Reds

Liga Inggris
Mason Greenwood Belum Pasti Segera Kembali ke Man United

Mason Greenwood Belum Pasti Segera Kembali ke Man United

Liga Inggris
Persib Vs PSM, Juku Eja Terlambat Pesan Tiket Penerbangan

Persib Vs PSM, Juku Eja Terlambat Pesan Tiket Penerbangan

Liga Indonesia
Klasemen Liga 1: PSIS Bayangi Persib, Persija Tertahan di Luar 5 Besar

Klasemen Liga 1: PSIS Bayangi Persib, Persija Tertahan di Luar 5 Besar

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs Persita: Gol Gajos Dibalas Vidal, Laga Imbang 1-1

Hasil Persija Vs Persita: Gol Gajos Dibalas Vidal, Laga Imbang 1-1

Liga Indonesia
Messi Bicara Peluang Main di Piala Dunia 2026: Pintu Tetap Terbuka, tetapi Ingat Umur

Messi Bicara Peluang Main di Piala Dunia 2026: Pintu Tetap Terbuka, tetapi Ingat Umur

Sports
Legenda Kritik Pemain Man United: Rashford Mengacau, Bruno Merusak

Legenda Kritik Pemain Man United: Rashford Mengacau, Bruno Merusak

Liga Inggris
Alasan Theo Hernandez Jadi Bek Tengah Milan

Alasan Theo Hernandez Jadi Bek Tengah Milan

Sports
Musim Gemilang Astra Honda Racing Team, Dominasi Kelas AP250 ARRC 2023

Musim Gemilang Astra Honda Racing Team, Dominasi Kelas AP250 ARRC 2023

Sports
Persib Vs PSM, Alasan Kuipers Ingatkan Maung Serius dan Hati-hati

Persib Vs PSM, Alasan Kuipers Ingatkan Maung Serius dan Hati-hati

Liga Indonesia
Pembelajaran Piala Dunia U17 dari Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia

Pembelajaran Piala Dunia U17 dari Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com