Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Chappy Hakim
KSAU 2002-2005

Penulis buku "Tanah Air Udaraku Indonesia"

Drama di Stadion Wembley, Adu Penalti Kubur Mimpi Timnas Inggris

Kompas.com - 12/07/2021, 17:51 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini

SELEPAS Argentina menjuarai Copa America 2021 dengan mengalahkan tim favorit Brasil, publik, terutama pencinta lapangan hijau, berpaling ke final Euro 2020 atau Piala Eropa 2020 antara Italia melawan Inggris.

Sebelumnya, Brasil, selain diunggulkan pada Copa America, juga mendapat "keuntungan" karena laga final dilaksanakan di Stadion Maracana, Rio de Janeiro, Minggu (11/7/2021) pagi WIB.

Akan tetapi, Tim Samba, sang tuan rumah, gagal memenangi laga final Copa America usai kalah 0-1 akibat gol penyerang Argentina, Angel Di Maria.

Kini, di belahan Eropa, hal itu seolah terjadi pada Inggris, yang menghadapi Italia, dalam final Euro 2020.

Inggris, tim yang juga diunggulkan karena pertandingan final pun dilangsungkan di rumah sendiri, bernasib sama sama seperti Brasil.

Hal itu terjawab pada hasil laga final di Stadion Wembley pada Senin (12/7/202) dini hari WIB.

Inggris harus menerima kekalahan dari Italia via adu penalti usai kedua tim bermain imbang 1-1 hingga perpanjangan waktu.

Optimistis dipadu gol cepat

Hanya 2 menit sejak peluit wasit berbunyi tanda pertandingan dimulai, pemain Inggris bernomor punggung 3, Luke Shaw, berhasil menyarangkan bola ke gawang Italia.

Terlihat sejak turun ke lapangan, semua pemain Inggris, pelatih, dan ofisialnya memancarkan sinar optimistis pada rona wajahnya untuk tampil sebagai sang juara.

Pancaran dan aroma optimistis tersebut dikukuhkan dengan tendangan Shaw pada menit kedua yang segera "meledakkan" Stadion Wembley dengan sorakan gemuruh para pendukung Inggris, menyambut gol dengan meriah.

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Sindiran Barcelona ke Leo Messi Tak Melihat Realita Finansial Klub

Sindiran Barcelona ke Leo Messi Tak Melihat Realita Finansial Klub

Liga Spanyol
Target Transfer Liverpool Setelah Alexis Mac Allister Sukses Merapat

Target Transfer Liverpool Setelah Alexis Mac Allister Sukses Merapat

Liga Inggris
BFI Run 2023 Siap Bergulir, Gaungkan Gaya Hidup Sehat

BFI Run 2023 Siap Bergulir, Gaungkan Gaya Hidup Sehat

Sports
Tiket Indonesia Vs Palestina Nyaris Ludes, Sisa 1000 Lembar

Tiket Indonesia Vs Palestina Nyaris Ludes, Sisa 1000 Lembar

Liga Indonesia
Hasil Lengkap Singapore Open 2023: Wakil Indonesia Sisa Ginting dan Leo/Daniel

Hasil Lengkap Singapore Open 2023: Wakil Indonesia Sisa Ginting dan Leo/Daniel

Badminton
Persib Panggil Dua Kiper Akademi, Passos Sebut Atribut Penting

Persib Panggil Dua Kiper Akademi, Passos Sebut Atribut Penting

Liga Indonesia
Sejarah di APG 2023 Jadi Modal Membangun Olahraga Disabilitas di Indonesia

Sejarah di APG 2023 Jadi Modal Membangun Olahraga Disabilitas di Indonesia

Sports
Hasil Singapore Open 2023: Ahsan/Hendra Gugur, Ganda Putra Sisa Leo/Daniel

Hasil Singapore Open 2023: Ahsan/Hendra Gugur, Ganda Putra Sisa Leo/Daniel

Badminton
Hasil Singapore Open 2023: Ginting ke Perempat Final Usai Bekuk Wakil Kanada

Hasil Singapore Open 2023: Ginting ke Perempat Final Usai Bekuk Wakil Kanada

Badminton
Hasil Singapore Open 2023: Ana/Tiwi Belum Berhasil ke Perempat Final

Hasil Singapore Open 2023: Ana/Tiwi Belum Berhasil ke Perempat Final

Badminton
Debut bersama Timnas Indonesia, Ivar Jenner Jalin Komunikasi dengan Alumni FC Utrech

Debut bersama Timnas Indonesia, Ivar Jenner Jalin Komunikasi dengan Alumni FC Utrech

Liga Indonesia
Sempat Sakit, Kondisi Komisaris Persib Umuh Muchtar Terus Membaik

Sempat Sakit, Kondisi Komisaris Persib Umuh Muchtar Terus Membaik

Liga Indonesia
8 Sponsor Persib Pastikan Bertahan di Liga 1 2023-2024

8 Sponsor Persib Pastikan Bertahan di Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Hasil Singapore Open 2023: Rinov/Pitha Gagal ke Perempat Final, Ganda Campuran Habis

Hasil Singapore Open 2023: Rinov/Pitha Gagal ke Perempat Final, Ganda Campuran Habis

Badminton
Indonesia Hattrick Juara Umum ASEAN Para Games, NPC Lemparkan Pujian

Indonesia Hattrick Juara Umum ASEAN Para Games, NPC Lemparkan Pujian

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com