Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi Liverpool Vs Manchester City, Si Merah Punya Gairah Berbeda

Kompas.com - 07/02/2021, 20:20 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Liverpool akan menghadapi laga tidak boleh kalah apabila ingin mempertahankan mahkota juara Liga Inggris.

Pertandingan pekan ke-23 Liga Inggris, Liverpool vs Manchester City, di Stadion Anfield pada MInggu (7/2/2021) malam ibarat hidup mati bagi kubu tuan rumah.

Jika kalah, Manchester City yang berada di puncak klasemen akan membuka keunggulan 10 poin dari The Reds dengan masih menyimpan satu pertandingan.

Perang urat syaraf sudah dilancarkan kedua pelatih setelah komentar bos Juergen Klopp yang mengklaim Manchester City mendapat istirahat dua pekan karena Covid-19.

Klopp mengacu kepada kejadian pada akhir Desember setelah laga Man City kontra Everton dibatalkan setelah ada beberapa kasus meruak di kubu The Citizens.

Baca juga: Liverpool Vs Man City, Adu Tajam Dua Bek Kanan Terbaik Premier League

Namun, ketika itu City hanya mendapat waktu kosong delapan hari. "Juergen harus melihat kalendar-nya lagi," balas Pep Guardiola.

Sadio Mane dan Alisson kemungkinan bisa kembali bagi The Reds setelah keduanya absen beberapa pekan terakhir.

Klopp juga bisa menurunkan bek baru Ozan Kabak apabila dibutuhkan.

Man City tengah dalam rentetan panas 13 kemenangan di semua kompetisi sejak menang 1-0 kontra Southampton pada 19 Desember 2020.

Mereka kini masih tanpa Kevin de Bruyne, Sergio Aguero, dan Nathan Ake.

Bertandang ke markas Liverpool selalu menghadirkan ujian bagi pasukan Pep Guardiola.

Pria berkepala plontos tersebut belum pernah menang di Anfield selama jadi manajer.

Man City kalah 1-3 dalam kunjungan terakhir ke Anfield pada 10 November 2019.

Bagaimana kans mereka di pertandingan nanti? Mari kita lihat prediksi Liverpool vs Manchester CIty dari dua pandit sepak bola Tanah Air berikut:

Weshley Hutagalung, pengamat sepak bola

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com