Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi Final Liga Champions dari Pandit Sky Sports, PSG Menang!

Kompas.com - 24/08/2020, 00:42 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber Sky Sports

LISBON, KOMPAS.com - Final Liga Champions musim ini akan mempertemukan Paris Saint-Germain vs Bayern Muenchen.

Duel PSG vs Bayern Muenchen akan dihelat di Stadion Estadio Da Luz, Senin (24/8/2020) pukul 02.00 WIB.

Pakar Sky Sports, Charlie Nicholas, memprediksi PSG akan mengalahkan Bayern Muenchen dan menjadi juara Liga Champions.

Faktor Neymar Jr dan Kylian Mbappe menjadi alasan Charlie Nicholas menjagokan PSG kali ini.

Menurut Charlie Nicholas, Neymar Jr dan Kylian Mbappe memiliki kualitas individu yang bisa membuat lini pertahanan Bayern Muenchen kocar-kacir.

Baca juga: Final Liga Champions PSG Vs Bayern, Lewandowski Selangkah Lagi Samai Rekor Ronaldo

Neymar Jr dengan kekuatan dribble-nya dan Mbappe yang memiliki kecepatan di atas rata-rata adalah kekuatan utama PSG.

Charlie Nicholas menyebut lini pertahanan Bayern Muenchen tidak terlalu kuat dan sebenarnya belum teruji hingga final Liga Champions.

Hal itu tercermin ketika Bayern menghadapi Barcelona pada laga perempat final.

Meski berhasil menang 8-2, lini pertahanan Bayern Muenchen beberapa kali kecolongan atas aksi individu Lionel Messi maupun Luis Suarez.

Charlie Nicholas memprediksi duo bek tengah Bayern, Jerome Boateng dan David Alaba, akan kewalahan menghadapi aksi Neymar serta Mbappe.

Secara permainan, karakter PSG dan Bayern Muenchen memang sangat jauh berbeda.

Bayern Muenchen di bawah asuhan Hans Dieter-Flick dikenal dengan permainan kolektif entah itu saat menyerang ataupun bertahan.

Ketika bertahan, empat sampai lima pemain Bayern Muenchen langsung melakukan pressing di wilayah pertahanan lawan agar bisa segera mendapatkan bola kembali.

Adapun ketika menyerang, Bayern Muenchen biasanya memiliki tujuh pemain di wilayah pertahanan lawan.

Tujuh pemain itu terdiri dari satu penyerang, empat gelandang, dan dua bek sayap.

Baca juga: Final Liga Champions PSG Vs Bayern, Thomas Mueller Siap Berikan Segalanya

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com