Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Susunan Pemain Leicester Vs Man United, Demi Tiket Liga Champions

Kompas.com - 26/07/2020, 21:37 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

LEICESTER, KOMPAS.com - Jadwal Liga Inggris pekan ke-38 atau terakhir menyajikan laga panas yang mempertemukan Leicester City vs Manchester United.

Laga Leicester vs Man United akan berlangsung di Stadion King Power, Minggu (26/7/2020) pukul 22.00 WIB.

Laga Leicester vs Man United diprediksi akan panas karena kedua tim menurunkan skuad terbaiknya.

Man United kembali mengandalkan duo Bruno Fernandes dan Paul Pogba di lini tengah.

Bruno-Pogba akan menopang trio lini depan Man United yang masih ditempati oleh Marcus Rashford, Mason Greenwood, dan Anthony Martial.

Adapun Harry Maguire akan menjadi kapten Man United dan memimpin kuartet lini belakang bersama kiper David De Gea.

Di sisi lain, Leicester City turun dengan formasi 3-5-2 dengan Kelechi Iheanacho dan Jamie Vardy mengisi slot dua penyerang.

Baca juga: Leicester Vs Man United, Strategi Setan Merah Sudah Bocor Sebelum Laga

Di lini belakang, Leicester City tidak bisa memainkan Caglar Soyuncu yang masih cedera.

Posisi Soyuncu sebagai bek tengah akan digantikan oleh James Justin untuk menemani Wes Morgan dan Jonny Evans di lini belakang.

Laga Leicester City vs Man United diprediksi akan berjalan ketat karena kedua tim sedang bersaing untuk finis empat besar dan lolos ke Liga Champions.

Man United saat ini menempati peringkat tiga klasemen dengan koleksi 63 poin unggul satu angka dari Leicester City di urutan kedua.

Adapun Man United berhak menempati peringkat tiga karena unggul selisih gol atas Chelsea yang juga mengoleksi 63 poin di urutan empat.

Kondisi klasemen saat ini membuat Man United hanya butuh satu poin untuk finis empat besar dan lolos ke Liga Champions musim depan.

Baca juga: Leicester Vs Man United, Finis 4 Besar Bukan Akhir Perjalanan Setan Merah

Di sisi lain, satu-satunya cara agar Leicester City bisa lolos ke Liga Champions adalah dengan mengalahkan Man United.

Jika hanya bisa meraih hasil seri melawan Man United, Leicester City harus berharap Chelsea kalah pada saat yang bersamaan agar bisa lolos ke Liga Champions.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com