Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 04/03/2020, 08:10 WIB
Faishal Raihan

Penulis

Sumber BBC

KOMPAS.com - Frank Lampard mengungkapkan perasaannya setelah timnya memenangi laga putaran kelima Piala FA, Chelsea vs Liverpool, Selasa (3/3/2020) atau Rabu dini hari WIB.

Laga Chelsea vs Liverpool yang berlangsung di Stadion Stamford Bridge berakhir dengan skor 2-0 untuk keunggulan tuan rumah.

Chelsea membuka keunggulan lewat gol Willian ada menit ke-13. Kemudian ditutup dengan gol Ross Barkley pada menit ke-64.

Kemenangan ini memastikan langkah The Blues - julukan Chelsea - ke perempat final Piala FA.

Baca juga: Chelsea Vs Liverpool, The Blues Melaju ke Perempat Final Piala FA

Mereka menyusul Arsenal, yang sudah terlebih dahulu lolos usai menyingkirkan Portsmouth.

Manajer Chelsea, Frank Lampard, tak kuasa menahan rasa bahagianya usai laga tersebut.

Lampard bangga atas penampilan anak-anak asuhnya yang sanggup membuat tim penguasa Liga Inggris saat ini bertekuk lutut.

"Saya benar-benar bangga. Liverpool adalah tim terbaik di liga dan apa yang mereka (para pemain) lakukan sangat luar biasa," kata Lampard kepada BBC usai laga.

"Jadi, bagi kami menampilkan performa seperti itu, dengan usaha, dengan kualitas, merupakan sesuatu yang spesial," Lampard menambahkan.

Baca juga: 5 Fakta Menarik Usai Laga Chelsea Vs Liverpool di Piala FA

"Kami tahu perjalanan masih panjang, tetapi momen ini perlu dirayakan," ujar mantan gelandang timnas Inggris itu.

Halaman:
Sumber BBC
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Jadwal Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Penentuan Juara Malam Ini

Jadwal Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Penentuan Juara Malam Ini

Internasional
AC Milan Diguncang Maldini: Misteri Pemecatan, Konsep 35 Halaman Tanpa Jawaban

AC Milan Diguncang Maldini: Misteri Pemecatan, Konsep 35 Halaman Tanpa Jawaban

Liga Italia
Al Hilal Vs Al Nassr: Mitrovic Bintang, Ronaldo dkk Dilibas 10 Pemain

Al Hilal Vs Al Nassr: Mitrovic Bintang, Ronaldo dkk Dilibas 10 Pemain

Liga Lain
Klasemen Liga Italia: Juventus Pertama, Dibuntuti Duo Milan

Klasemen Liga Italia: Juventus Pertama, Dibuntuti Duo Milan

Liga Italia
Final Piala Dunia U17: Ulangan Final Euro U17, Jerman Siap Cetak Sejarah

Final Piala Dunia U17: Ulangan Final Euro U17, Jerman Siap Cetak Sejarah

Internasional
Hasil Monza Vs Juventus: Drama 2 Gol Injury Time, Bianconeri ke Puncak

Hasil Monza Vs Juventus: Drama 2 Gol Injury Time, Bianconeri ke Puncak

Liga Italia
Persib Bandung Vs PSM, Keuntungan Maung yang Bisa Jadi Bumerang

Persib Bandung Vs PSM, Keuntungan Maung yang Bisa Jadi Bumerang

Liga Indonesia
Mario Balotelli Ungkap Pelatih Terburuk Sepanjang Karier

Mario Balotelli Ungkap Pelatih Terburuk Sepanjang Karier

Liga Inggris
Tiga Evaluasi FIFA untuk Indonesia Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U17

Tiga Evaluasi FIFA untuk Indonesia Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U17

Liga Indonesia
Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Internasional
Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Internasional
Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Liga Indonesia
Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Sports
Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika 'Goyang' Manahan, Penonton Bersorak

Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika "Goyang" Manahan, Penonton Bersorak

Sports
Argentina Vs Mali: Dibuka 'Garuda di Dadaku' dan Kibaran Merah Putih

Argentina Vs Mali: Dibuka "Garuda di Dadaku" dan Kibaran Merah Putih

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com