Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dua Klub Ini Tertarik Stadion Patriot Candrabhaga

Kompas.com - 16/12/2019, 14:57 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOTA BEKASI, KOMPAS.com - Perhelatan akhir Shoppe Liga 1 2019 tinggal menanti waktu.

Pada masa tersebut, klub-klub anggota Liga mulai berbenah untuk menghadapi musim kompetisi berikutnya.

Baca juga: Kota Bekasi Benahi Stadion Patriot Candrabhaga demi Piala Dunia U-20 2021

Salah satu yang dilakukan adalah mencari stadion sepak bola sebagai markas atau home base.

Suasana area Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi saat pertandingan Persija melawan PSIS Semarang, Minggu (15/9/2019).KOMPAS.COM/DEAN PAHREVI Suasana area Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi saat pertandingan Persija melawan PSIS Semarang, Minggu (15/9/2019).

"Musim 2019 ini kan, klub Persija dan Bhayangkara FC yang menjadikan Stadion Patriot Candrabhaga sebagai home base," kata Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kota Bekasi Ahmad Zarkasih di Kompleks Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Minggu (15/12/2019).

Menurut Ahmad, perjanjian kerja sama (PKS) kedua klub itu berumur satu musim.

"Kami harus perbarui PKS-nya kalau mau ada perpanjangan," tutur Ahmad.

Pemain Bhayangkara FC selama Liga 1 2019, Adam Alis.KOMPAS.com/SUCI RAHAYU Pemain Bhayangkara FC selama Liga 1 2019, Adam Alis.

Namun begitu, Ahmad mengatakan, selain kedua klub tersebut, ada lagi dua klub yang tertarik menggunakan Stadion Patriot Candrabhaga musim depan.

"Saat ini Perseru Badak Lampung dan Bhayangkara sedang melakukan penjajakan," ujar Ahmad.

Stadion Patriot Candrabhaga dibangun di kompleks lama GOR Bekasi.

Riko Simanjuntak saat mencoba melewati Terens Riko Simanjuntak saat mencoba melewati Terens

Stadion berkapasitas sekitar 30.000 tempat duduk itu terletak di Jalan Ahmad Yani, Kota Bekasi.

Direnovasi pada 2012, stadion yang menjadi aset Pemkot Bekasi itu dibuka untuk umum pada 11 Maret 2014.

Ahmad Zarkasih menambahkan, Stadion Patriot juga menjadi salah satu stadion yang akan digunakan untuk pergelaran Piala Dunia Sepak Bola U-20.

Foto udara Stadion Patriot Candrabhaga di Bekasi, Jawa Barat, Selasa (29/10/2019). Stadion Patriot Candrabhaga menjadi salah satu dari 10 stadion yang diajukan PSSI pada FIFA sebagai venue pada ajang Piala Dunia U-20 2021 mendatang.ANTARA FOTO/HAFIDZ MUBARAK A Foto udara Stadion Patriot Candrabhaga di Bekasi, Jawa Barat, Selasa (29/10/2019). Stadion Patriot Candrabhaga menjadi salah satu dari 10 stadion yang diajukan PSSI pada FIFA sebagai venue pada ajang Piala Dunia U-20 2021 mendatang.

"Piala Dunia berlangsung pada 2021," kata Ahmad.

"Sekarang, kami sedang memperbaiki rumput lapangan supaya lebih baik dan layak untuk Piala Dunia itu," katanya.

Jalan sehat

Di samping olahraga jalan sehat, Lemonia Fun Walk 2019 di pelataran Stadion Patriot Candrabhaga Kota Bekasi, Minggu (15/12/2019) juga berisi olahraga zumba.

Kegiatan tersebut untuk memperkenalkan varian baru biscuit Lemonia yakni Lemonia kelapa.

Varian kelapa atau  coconut menjadi salah satu pilihan yang cukup diminati di Indonesia. 

Lemonia Coconut dibuat dengan resep original kelapa dan biskuit yang tipis.Serena Indopangan Industri Di samping olahraga jalan sehat, Lemonia Fun Walk 2019 di pelataran Stadion Patriot Candrabhaga Kota Bekasi, Minggu (15/12/2019) juga berisi olahraga zumba. Kegiatan tersebut untuk memperkenalkan varian baru biscuit Lemonia yakni Lemonia kelapa. Varian kelapa atau coconut menjadi salah satu pilihan yang cukup diminati di Indonesia. Lemonia Coconut dibuat dengan resep original kelapa dan biskuit yang tipis.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com