Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Semifinal Liga 1 Putri 2019

Kompas.com - 26/11/2019, 17:20 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Liga 1 putri 2019 sudah memasuki babak semifinal. Babak empat besar in mempertemukan tim juara dan runner up masing-masing grup.

Seperti diketahui, Liga 1 putri 2019 ini dibagi menjadi dua grup. Setiap grup dihuni lima tim.

Baca juga: Liga 1 Putri, Persib Bandung Libas Persija Jakarta dengan Skor Telak

Persib Bandung selaku juara Grup A dan PS Tira sebagai runner up berhak memastikan tempatnya di semfinal.

Persib Bandung berhak lolos setelah meraih 34 poin dari 16 pertandingan. Sementara itu, PS Tira mengumpulkan total 31 poin.

Sementara itu dari Grup B, Persipura Jayapura memuncaki klasemen dengan raihan 43 poin.

Di bawahnya ada Arema FC yang menjadi runner-up dengan raihan 34 poin dari 16 pertandingan.

Hasil tersebut membuat keempat tim itu berhak melaju ke babak semifinal Liga 1 putri 2019.

Dengan menggunakan sistem crossing, Persib Bandung sebagai juara Grup A akan berhadapan dengan runner up Grup B, Arema FC.

Begitu juga dengan PS Tira sebagai runner up Grup A, akan berhadapan dengan juara Grup B, Persipura Jayapura.

Baca juga: Peta Persaingan Grup B Seri 4 Liga 1 Putri 2019, Satu Tim Lolos, Satu Tim Gagal

Pada babak semifinal Liga 1 putri nanti, akan digunakan sistem home-away.

Pertandingan leg pertama dimulai pada Minggu (1/12/2019). Dilanjutkan pada leg kedua, pada Sabtu (7/12/2019)

Berikut jadwal semifinal leg 1 Liga 1 putri 2019

Minggu, 1 Desember 2019

Persib Bandung vs Arema FC, Stadion Siliwangi, Bandung, Jawa Barat, pukul 16.00 WIB.

PS Tira vs Persipura Jayapura, Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, pukul 16.00 WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com