Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Europa, Man United, Sevilla, Celtic FC Lolos ke 32 Besar

Kompas.com - 08/11/2019, 05:32 WIB
Faishal Raihan,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hasil Liga Europa malam ini ditandai dengan keberhasilan tiga tim lolos ke babak 32 besar.

Tiga tim yang lolos ke babak 32 besar dari hasil Liga Europa, Kamis (7/11/2019) atau Jumat dini hari WIB, adalah Manchester United, Sevilla, dan Celtic FC.

Man United menang 3-0 saat menjamu Partizan Belgrade pada matchday keempat Grup L di Stadion Old Trafford, Kamis (7/11/2019) atau Jumat dini hari WIB.

Tiga gol kemenangan Setan Merah dicetak oleh Mason Greenwood (21'), Anthony Martial (33'), dan Marcus Rashford (49').

Baca juga: Hasil Liga Europa Man United Vs Partizan, Setan Merah Lolos ke 32 Besar

Tambahan tiga poin ini membuat Man United berhak melaju ke babak 32 besar Liga Europa 2019-2020.

Man United saat ini berada di puncak klasemen Grup L dengan 10 poin dari empat laga.

Sementara itu, Partizan ada di peringkat ketiga dengan empat poin.

Dengan dua laga tersisa, poin Man United masih mungkin disamai oleh Partizan.

Namun, jika itu terjadi, maka Man United tetap lolos ke fase knock out karena unggul head to head.

Baca juga: Guimaraes Vs Arsenal, Gol Injury Time Bikin Laga Berakhir Seri

Pemilik gelar juara Liga Europa terbanyak, Sevilla juga memastikan satu tempatnya di fase knock out seusai menang 5-2 atas Dudelange.

Sevilla berada di puncak klasemen Grup A dengan koleksi 12 poin.

Poin mereka tidak mungkin terkejar lagi oleh peringkat ketiga, Qarabag, yang baru mengumpulkan empat poin.

Selain Man United dan Sevilla, Celtic FC juga dipastikan lolos ke 32 besar seusai menang dramatis 2-1 atas Lazio.

Celtic telah mengumpulkan 10 poin dan saat ini ada di puncak klasemen Grup E.

Mereka mustahil tersusul Lazio yang duduk di peringkat ketiga dengan koleksi tiga poin.

Baca juga: Aguero Nilai Rival Man City Bukan Lagi Man United, melainkan Liverpool

Berikut hasil lengkap Liga Europa:

Grup A

APOEL 2-1 Qarabag (Lucas Souza 59', Georgios Efrem 88'; Maksim Medvedev 10')

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Timnas Indonesia
Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Timnas Indonesia
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs PSG di Liga Champions

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs PSG di Liga Champions

Liga Champions
Rekap Hasil Uber Cup 2024, Indonesia Jadi Tim Peringkat 2 Terbaik

Rekap Hasil Uber Cup 2024, Indonesia Jadi Tim Peringkat 2 Terbaik

Badminton
Jakarta Running Festival 2024 Diharapkan Jadi Simbol Persatuan

Jakarta Running Festival 2024 Diharapkan Jadi Simbol Persatuan

Liga Indonesia
Hati-hati Timnas U23 Indonesia, Irak 'Mesra' dengan Penalti

Hati-hati Timnas U23 Indonesia, Irak "Mesra" dengan Penalti

Liga Indonesia
Calvin Verdonk dan Jens Raven Jalani Proses Naturalisasi

Calvin Verdonk dan Jens Raven Jalani Proses Naturalisasi

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Indonesia Kian Tertinggal 1-2 dari Jepang

Hasil Uber Cup 2024: Indonesia Kian Tertinggal 1-2 dari Jepang

Badminton
One Pride MMA Awards Bakal Digelar 9 Mei

One Pride MMA Awards Bakal Digelar 9 Mei

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com