Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 13/10/2019, 23:49 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

ELCHE, KOMPAS.com - Lionel Messi absen pada laga antara timnas Argentina vs Ekuador

Timnas Argentina berhasil meraih kemenangan telak saat berhadapan dengan Ekuador pada laga persahabatan.

Bertanding di Stadion Manuel Martinez Valero, Elche, Spanyol, Minggu (13/10/2019) malam WIB, pertandingan Argentina vs Ekuador berakhir dengan skor 6-1.

Enam gol Tim Tango - julukan timnas Argetina - masing-masing dicetak oleh Lucas Alario pada menit ke-20, bunuh diri Jhon Jairo (27'), Leandro Paredes, German Pezzella (66'), Nicolas Dominguez (82'), dan Lucas Ocampos (86').

Adapun gol balasan Ekuador dilesakkan Angel Mena (49').

Baca juga: Hukuman Selesai, Messi Akan Perkuat Timnas Argentina Bulan Depan

Tanpa diperkuat kapten tim Lionel Messi yang tengah menjalani sanksi, Argentina membuka keunggulan lewat Lucas Alario pada menit ke-20.

Menerima umpan sepak pojok Marcos Acuna, tandukan Lucas Alario bersarang ke pojok gawang Ekuador yang dikawal Pedro Ortiz.

Berselang tujuh menit, Argentina berhasil menggandakan keunggulan.

Bek Ekuador, John Jairo, salah mengatisipasi umpan silang Marcos Acuna. Bola justru masuk ke gawang sendiri.

Menit ke-32, Argentina mendapatkan hadiah penalti seusai Lautaro Martinez dijatuhkan di kotak terlarang Ekuador.

Leandro Paredes yang menjadi algojo sukses menjalankan misinya. 3-0 untuk Argentina.

Skor 3-0 menutup babak pertama.

Menit ke-49, Ekuador berhasil memperkecil ketertinggalan saat tendangan bebas Angel Mena meluncur deras ke gawang Agustin Marchesin.

Namun, setelah itu, Argentina kembali mencetak gol melalui sundulan German Pezzella pada menit ke-66.

Ia menerima umpan dari hasil tendangan bebas Paulo Dybala.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Berhasilnya Skenario Hodak, Persib Jadi Tim Produktif di Papan Atas

Berhasilnya Skenario Hodak, Persib Jadi Tim Produktif di Papan Atas

Liga Indonesia
Ragam Komentar Pemain Timnas Indonesia soal Jersey Baru

Ragam Komentar Pemain Timnas Indonesia soal Jersey Baru

Timnas Indonesia
Rahasia Simic Kembali Buas

Rahasia Simic Kembali Buas

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Liga Indonesia
Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Liga Indonesia
Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Timnas Indonesia
Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com