Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Barcelona Vs Inter Milan, Brace Luis Suarez Menangkan El Barca

Kompas.com - 03/10/2019, 04:01 WIB
Alsadad Rudi,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

Beberapa menit kemudian, sepakan Sergio Busquets juga masih melambung di atas mistar.

Solidnya pertahanan Inter menyulitkan Lionel Messi dkk menciptakan shot on target.

Alih-alih menyamakan kedudukan, Barca justru kembali kebobolan pada menit ke-27 saat sepakan Antonio Candreva bersarang di gawang Ter Stegen.

Baca juga: Hasil Liga Champions, Man City, Juventus, dan Bayern Raih Kemenangan

Namun, gol dianulir wasit karena Candreva dinilai lebih dulu dalam posisi offside.

Inter kembali mengancam pada menit ke-37 saat Martinez melepaskan sundulan yang masih bisa dihalau Ter Stegen.

Meski diwarnai banyak peluang, tak ada gol tambahan hingga turun minum.

Memasuki babak kedua, Barca masih dominan dalam hal penguasaan bola.

Barca menarik keluar Busquets dan menggantikannya dengan Arturo Vidal pada menti ke-53.

Pergantinan itu membawa hasil karena Vidal berperan penting saat mencetak gol pada menit ke-58.

Lewat sebuah serangan, Vidal mengirim umpan ke Suarez.

Berdiri di depan kotak penalti, Suarez melepaskan tendangan voli yang bersarang di pojok kiri gawang Samir Handanovic.

Berhasil mencetak satu gol membuat Barca bernafsu untuk menggandakan keunggulan.

Pada menit ke-61, Griezmann melepaskan tendangan yang masih tipis menyamping di sisi kanan gawang Inter.

Pada menit ke-68, Ousmane Dembele yang baru masuk melakukan tendangan spekulasi yang masih melambung di atas mistar.

Dalam 20 menit akhir pertandingan, praktis Barcelona menguasai jalannnya pertandingan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com