Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harapan Atlet BMX pada SEA Games 2019

Kompas.com - 19/08/2019, 20:33 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Januar Susanto menginjak ban depan sepeda Bicycle Moto Cross (BMX) di lintasan kecil di sebuah mal di Jakarta Selatan.

Tubuhnya seperti menari di atas sepeda BMX itu.

Januar tengah memainkan gaya freestyle pada olahraga yang mengandalkan kekuatan fisik dan kreativitas bergaya sembari mengendarai sepeda BMX.

Malam itu, Sabtu (17/8/2019), persis peringatan HUT ke-47 Republik Indonesia.

Pada malam itu juga, produsen perlengkapan olahraga League menggelar kegiatan bertajuk Pride of Indonesia.

Januar Susanto menjadi salah satu tamu atlet yang diundang.

Sejumlah atlet sepeda BMX memacu sepedanya saat melintasi rintangan pada ajang Festival Wisata Sepeda BMX di Kompleks Islamic Center, Desa Sukada, Lampung Timur, Minggu (19/7/2017). Festival Wisata Sepeda BMX 2017 diikuti oleh sekitar 250 peserta dari bebagai wilayah di Provinsi Lampung.KOMPAS.com / GARRY ANDREW LOTULUNG Sejumlah atlet sepeda BMX memacu sepedanya saat melintasi rintangan pada ajang Festival Wisata Sepeda BMX di Kompleks Islamic Center, Desa Sukada, Lampung Timur, Minggu (19/7/2017). Festival Wisata Sepeda BMX 2017 diikuti oleh sekitar 250 peserta dari bebagai wilayah di Provinsi Lampung.

"Nama saya Januar Susanto atau dikenal Botay Agata," kata lelaki bertubuh kurus itu memperkenalkan diri kepada Kompas.com .

Baca juga: Di Kejuaraan Dunia BMX, Ada Dua Atlet DKI Berlaga

Dalam perbincangan, ketahuan bahwa Botay sudah lama jatuh cinta dengan olahraga BMX.

"Tahun 2008," kata peraih medali emas pada Kejuaraan FISE di Prancis pada 2016 itu.

Bagi Botay, BMX adalah cabang olahraga balap sepeda yang tantangannya berat alias ekstrem.

"Paling berat ya waktu mencari balancing atau keseimbangan," tuturnya lagi.

Baca juga: Ramai Dibicarakan Saat Asian Games, Bagaimana Kondisi Sirkuit BMX Pulomas Kini?

Olahraga

Catatan terkumpul dari laman kabarsidia.com menunjukkan bahwa BMX yang mulai sohor pada 1980-1990-an itu menjadi cabang olahraga yang diperlombakan di tingkat dunia.

Masuk pada 1993 di Union Cycliste International (UCI), BMX resmi menjadi perlombaan dengan cabang olahraga ekstrem pertama yang diresmikan pada 2008.

BMX dilombakan pada Olimpiade Beijing 2008.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com