Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Susunan Pemain Utama Timnas U-18 Indonesia Vs Malaysia

Kompas.com - 17/08/2019, 16:12 WIB
Alsadad Rudi,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Timnas U-18 Indonesia dijadwalkan berhadapan dengan Malaysia pada ajang semifinal Piala AFF U-18 2019.

Laga antara timnas U-18 Indonesia vs Malaysia akan digelar di Stadion Binh Doung, Vietnam, Sabtu (17/8/2019) sore WIB.

Bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia yang ke-74, tentu laga ini menjadi sakral.

Pelatih timnas U-18, Fakhri Husaini, pun sudah ancang-ancang memberikan kado terindah untuk Indonesia.

Baca juga: Link Live Streaming Timnas U-18 Indonesia Vs Malaysia, Kick off 16.30

"Kami pun termotivasi untuk mempersembahkan kemenangan di Hari Kemerdekaan Republik Indonesia," kata Fakhri, dilansir situs resmi PSSI.

"Ini adalah pertandingan derbi Melayu. Di level apa pun, cabang olahraga apa pun, lawan Malaysia selalu menarik," tuturnya.

"Tentu anak-anak ketika mengetahui calon lawannya Malaysia mereka cukup antusias dan semangat. Hal ini menjadi modal utama buat kami untuk bertemu Malaysia," ucapnya melanjutkan.

Baca juga: Bagas dan Bagus, Pemain Kembar Timnas U-18 Indonesia yang Tertukar

Timnas U-18 Indonesia lolos ke babak semifinal Piala AFF U-18 2019 dengan catatan meyakinkan.

Skuad Garuda Nusantara sukses mencatatkan empat kemenangan dan satu hasil imbang dari lima laga yang sudah dijalani.

Alhasil, timnas U-18 mengumpulkan 13 poin dan berhak atas status juara Grup A.

Sementara itu, Malaysia lolos ke semifinal dengan berstatus runner-up Grup B.

Baca juga: Jelang Timnas U-18 Vs Malaysia, Fakhri Sudah Kantongi Kekuatan Lawan

Pasukan Negeri Jiran itu hanya menceploskan 9 gol di fase grup dan finis di bawah Australia.

Namun, hal yang harus diwaspadai ialah pertahanan Malaysia cukup sulit dibobol.

Malaysia baru kecolongan tiga gol, terminim di turnamen ini bersama Myanmar. Adapun gawang timnas U-18 Indonesia sudah dibobol 4 kali.

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com