Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Semen Padang Vs Persebaya, Tuan Rumah Incar Gol Cepat

Kompas.com - 27/07/2019, 12:00 WIB
Rahmadhani,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

PADANG, KOMPAS.com - Semen Padang mengincar gol cepat saat melawan Persebaya pada lanjutan Liga 1 Indonesia.

Pertandingan antara Semen Padang vs Persebaya akan digelar di Stadion H. Agus Salim Padang, Minggu (28/7/2019).

Pada laga ini, Semen Padang menargetkan kemenangan agar tidak kembali malu di hadapan pendukung sendiri.

“Kita akan mengincar gol cepat. Untuk itu kami akan melakukan presure mulai dari pertahanan lawan. Caranya adalah dengan banyaknya pemain Semen Padang di daerah pertahana lawan,” ujar Weliansyah, Jumat (26/7/2019).

Baca juga: Jadwal Liga 1 Hari Ini, PSS Vs Barito, Madura United Vs Badak Lampung

Weliansyah mengaku sudah mempersiapkan strategi terbaiknya untuk menghadapi Persebaya.

Strategi tersebut sudah dilatih dan dimatangkan melalui latihan.

“Kita menargetkan kemenangan pada pertandingan nanti. Kami ingin menghentikan tren negatif tanpa kemenangan. Dengan kemenangan akan mengangkat motivasi pemain untuk pertandingan selanjutnya,” sambungnya.

Jelang menghadapi Semen Padang ini, Persebaya tanpa kemenangan dalam empat pertandingan terakhirnya.

Meski begitu Weliansyah tetap memuji Persebaya sebagai tim bagus dan tak boleh dianggap enteng.

“Persebaya itu merupakan tim yang bagus. Kita mengatahui kalau Djajang pelatih Persebaya juga pelatih bagus,” ungkapnya.

Demi meraih kemenangan pertama, para pemain Semen Padang diminta untuk tampil figth.

Dari delapan laga yang sudah dijalani Semen Padang baru berhasil meraih tiga hasil imbang dan lima laga lainnya berkesudahan dengan kekalahan.

“Dalam sepak bola siapa yang mau bermain dengan figth yang tingga dan motivasi yang lebih maka bisa meraih kemenangan. Untuk itu pemain saya minta untuk bermain figth agar bisa meraih kemenangan. Karena kita sangat membutuhkan kemenangan,” sebutnya.

Pada laga ini, Semen Padang tidak bisa menurunkan semua pemain terbaiknya.

Fridolin dipastikan absen karena mengalami cedera. 

Barthelamy masih diragukan kondisinya. Namun begitu Semen Padang memiliki pemain pengganti untuk kedua pemain tersebut.

“Kita memiliki 27 pemain dengan kualitas yang sama. Jadi jika mereka tidak seratus persen tidak akan saya turunkan,"

Fridolin sudah bisa dipastikan absen karena cidera. Sedangkan Barthelamy akan saya lihat dulu kondisinya jelang pertandingan. Jika siap seratus persen maka akan saya mainkan,” paparnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com