Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sempat Jatuh, Andi Gilang Finis Posisi Kelima Kelas SS 600 ARRC Jepang

Kompas.com - 30/06/2019, 15:52 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.com - Pebalap Asia Honda Racing Team (AHRT), Andi Farid Izdihar, berhasil finis di posisi kelima saat melakoni race kedua kelas SuperSports 600cc di Asia Road Racing Championshop (ARRC) 2019 di Sirkuit Suzuka, Jepang, Minggu (30/6/2019). 

Pebalap yang disapa akrab dengan sebutan Andi Gilang ini menyelesaikan balapan dengan catatan waktu 12 menit 31,687.

Balapan seharusnya digelar 10 lap tetapi kemudian dipotong menjadi 5 lap.

Hal tersebut lantaran sejumlah pebalap jatuh akibat hujan lebat.

Bahkan, balapan sempat dihentikan sekitar 30 menit.

“Kondisi hujan yang semakin deras saat memulai balapan membuat banyak genangan di area tikungan. Hal ini membuat banyak pebalap terjatuh, termasuk saya sendiri," kata Andi Gilang.

Baca juga: Pebalap AHRT Mendominasi Podium ARRC AP 250 

Pebalap berusia 21 tahun ini mengaku bersyukur bisa finis di posisi kelima. Hasil ini cukup baik dari pencapaian sebelumnya pada race pertama yakni di posisi ke-15. 

"Balapan pun dihentikan, beruntung saya bisa kembali ke pit untuk memperbaiki motor saya dan kembali mengikuti balapan," ujarnya. 

Andi Gilang menjadikan hasil ini menjadi modal untuk seri selanjutnya yang akan digelar di Sirkuit Sirkuit Zhuhai, China pada 9-11 Agustus 2019.

"Terima kasih kepada tim mekanik atas kerja kerasnya dan saya pun harus puas finish di posisi kelima ketika balapan diulang kembali. Semoga di seri berikutnya saya bisa mendapatkan hasil yang lebih baik,” jelas Gilang. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com