Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lucas Moura Sejajar dengan Cristiano Ronaldo dan Del Piero

Kompas.com - 10/05/2019, 14:00 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber BT Sport

KOMPAS.com - Tottenham Hotspurs berhasil lolos ke final Liga Champions dengan cara luar biasa.

Melawan Ajax Amsterdam dalam leg kedua semifinal Liga Champions di Johan Cruyff Arena, Rabu (8/5/2019) atau Kamis dini hari, pasukan Mauricio Pochettino itu mampu menghempaskan tim tamu dengan skor 2-3.

Berkat hasil tersebut, klub asal London Utara itu melaju ke partai puncak dengan agregat 3-3 (Ajax kalah gol tandang). Sebelumnya dalam leg pertama, Ajax mampu menang 0-1 di Stadion Tottenham.

Baca juga: 5 Fakta Ajax Vs Tottenham, 204 Detik Krusial Lucas Moura

Menariknya, tiga gol Tottenham semua terjadi di babak kedua. Lucas Moura menjadi aktor dalam gol-gol tersebut karena ia sendiri yang menciptakan semua gol itu.

"Mereka semua (pemain Tottenham) adalah pahlawan, tetapi Moura adalah seorang superhero," puji Pochettino kepada Moura, sepeti yang dilansir BBC.

Dengan hattrick yang ia ciptakan pada laga leg kedua semifinal melawan wakil Belanda tersebut, nama Lucas Moura sejajar dengan Alessandro Del Piero dan Cristiano Ronaldo.

Baca juga: Gagal di Liga Champions, Saham Ajax Jeblok

Mantan pemain Paris Saint-Germain itu menjadi pemain kelima yang mampu mencetak tiga gol dalam satu pertandingan semifinal Liga Champions.

Sebelumnya, Robert Lewandowski dan Ivica Olic juga pernah melakukannya bersama Borussia Dortmund dan Bayern Muenchen.

Berikut daftar pemain yang mampu mencetak hattrick dalam laga semifinal Liga Champions:

Alessandro Del Piero (Juventus) vs Monaco 1998

Ivica Olic (Bayern Muenchen) vs Lyon 2010

Robert Lewandowski (Borussia Dortmund) vs Real Madrid 2013

Cristiano Ronaldo (Real Madrid) vs Atletico Madrid 2017

Lucas Moura (Tottenham Hotspurs) vs Ajax Amsterdam 2019

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Liga Inggris
Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com