Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Selebriti Meninggal Dunia, Cerita Gol Kutukan Ramsey Kembali Mencuat

Kompas.com - 06/03/2019, 10:30 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Cerita tentang gol kutukan Aaron Ramsey di Arsenal kembali mencuat. Pasalnya, ada dua selebriti yang meninggal dunia setelah pemain asal Wales itu membobol gawang lawan.

Aaron Ramsey menyumbang satu gol saat Arsenal bermain imbang 1-1 dengan Totenham Hotspur pada lanjutan Liga Inggris 2018-2019, Sabtu (2/3/2019).

Baca Juga: VIDEO - Gocekan Melintir Bintang Ajax Bikin Casemiro Mati Kutu

Dua hari berselang, dunia hiburan dikejutkan dengan meninggalnya Luke Perry. Bintang serial drama Beverly Hills 90210 itu meninggal dunia dalam usia 63 tahun karena stroke.

Pada hari yang sama, belantika musik Inggris juga berduka menyusul kepergian musisi Keith Flint.

Kematian dua pesohor tersebut membuat netizen semakin meyakini adanya kutukan gol Ramsey.

Di Arsenal, ada cerita yang berkembang tentang kutukan gol Ramsey. Saban sang gelandang menjebol gawang lawan, satu atau beberapa hari kemudian pasti ada selebriti atau tokoh dunia yang wafat.

Tak tanggung-tanggung, jumlah korbannya sudah mencapai 17!

Ramsey sendiri tak percaya dengan anggapan bahwa golnya membawa maut.

"Rumor terkonyol yang pernah saya dengar adalah seorang selebriti meninggal setelah saya bikin gol," ucap bintang timnas Wales itu dalam wawancara dengan Sport Magazine pada 2015.

Apakah benar gol Ramsey mengandung kutukan? Percaya atau tidak, itu terserah Anda. (Ade Jayadireja)

Berikut daftar korban kutukan gol Ramsey:

  1. Ted Kennedy (25 Agustus 2009)
  2. Osama bin Laden (2 Mei 2011)
  3. Steve Jobs (5 Oktober 2011)
  4. Colonel Gaddafi (20 Oktober 2011)
  5. Whitney Houston (11 Februari 2012)
  6. Paul Walker (30 November 2013)
  7. Robin Williams (11 Agustus 2014)
  8. David Bowie (10 Januari 2016)
  9. Alan Rickman (14 Januari 2016)
  10. Nancy Reagan (6 Maret 2016)
  11. Chester Bennington (20 Juli 2017)
  12. Sir Bruce Forsyth (18 Agustus 2017)
  13. Ken Dodd (9 Maret 2018)
  14. Stephen Hawking (14 Maret 2018)
  15. Eric Bristow (5 April 2018)
  16. Ketih Flint (4 Maret 2019)
  17. Luke Perry (4 Maret 2019)
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com