Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil dan Klasemen Liga Italia, Juventus Unggul 9 Poin atas Napoli

Kompas.com - 05/02/2019, 05:38 WIB
Jalu Wisnu Wirajati

Penulis

KOMPAS.com - Juventus masih kokoh di puncak klasemen Serie A - kasta teratas Liga Italia - hingga pekan ke-22 yang rampung per Senin (4/2/2019) atau Selasa dini hari WIB. Tim berjulukan Si Nyonya Besar itu unggul 9 poin atas Napoli di posisi kedua. 

Kendati demikian, selisih poin antara Juventus dan Napoli itu sebenarnya tereduksi. Hal itu tak lepas dari hasil berbeda yang dialami kedua tim pada pertandingan pekan ke-22. 

Napoli menang telak ketika menjamu Sampdoria di Stadion San Paolo, Sabtu (2/2/2019). Beberapa jam berselang, Juventus hanya bisa menambah satu poin saat menjamu Parma di Stadion Allianz. 

Baca juga: Tinggal Juventus yang Berkesempatan Raih Kesempurnaan Musim Ini

Selisih poin dua tim teratas itu kian melebar dengan Inter Milan yang berada di posisi ketiga. Kekalahan di kandang sendiri dari Bologna membuat Inter tertahan di posisi ketiga dengan koleksi 50 poin, tertinggal 11 angka dari Napoli. 

Untung bagi Inter Milan, dua tim di bawah mereka juga gagal meraih kemenangan. AC Milan dan AS Roma yang saling beradu harus puas dengan hasil imbang 1-1. 

Klasemen Liga Italia hingga pekan ke-22 Serie A, 4 Februari 2019: 

Klasemen Liga Italia hingga pekan ke-22 Serie A 2018-2019, Senin (4/2/2019). www.LEGASERIEA.it Klasemen Liga Italia hingga pekan ke-22 Serie A 2018-2019, Senin (4/2/2019).

Hasil Liga Italia, pekan ke-22 Serie A, 2-4 Februari 2019: 

  • Empoli 2-2 Chievo (Francesco Coputo 45’, 52’ ; Emanuele Giaccherini 31’, Mariusz Stepinski 45’)
  • Napoli 3-0 Sampdoria (Arek Milik 25’, Lorenzo Insigne 26’, Simone Verdi 89’-penalti) 
  • Juventus 3-3 Parma (Cristiano Ronaldo 36’, 66’, Daniele Rugani 62’ ; Antonio Barilla 64’, Gervinho 74’, 90’) 
  • SPAL 0-0 Torino 
  • Genoa 1-1 Sassuolo (Antonio Sanabria 41’ ; Filip Djuricic 28’) 
  • Udinese 1-1 Fiorentina (Jens Stryger Larsen 56’ ; Edimilson Fernandes 65’) 
  • Inter Milan 0-1 Bologna (Federico Santander 32’) 
  • AS Roma 1-1 AC Milan (Nicolo Zaniolo 46’ ; Krzysztof Piatek 26’) 
  • Frosinone 0-1 Lazio (Felipe Caicedo 36’) 
  • Cagliari 0-1 Atalanta (Hans Hateboer 50’) 
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com