Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Statistik Piala Asia U-16 2018, 2 Catatan dari Laga Timnas Indonesia

Kompas.com - 30/09/2018, 08:30 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber AFC

KUALA LUMPUR, KOMPAS.com - Gelaran Piala Asia U-16 2018 saat ini sudah memasuki babak perempat final.

Sebelumnya, Jepang, Tajikistan, Korea Utara, Oman, India, Indonesia, Korea Selatan, dan Australia berhasil lolos dari babak penyisihan grup masing-masing tim.

Pada babak penyisihan grup, Indonesia berhasil mencatatkan dua rekor statistik Piala Asia U-16.

Baca juga: Keren! Timnas U-16 Indonesia Dominasi 6 Catatan Apik Fase Grup Piala Asia U-16 2018

Salah satunya ialah jumlah penonton pada laga timnas U-16 Indonesia melawan India pada babak penyisihan Grup C menjadi yang terbanyak dengan total 11.388 penonton.

Berikut lima statistik Piala Asia U-16 2018 selama babak penyisihan grup berlangsung.

0 - Korea Selatan dan India menjadi tim yang belum kebobolan sama sekali pada ajang ini. Kedua tim berhasil mencatatkan tiga kali cleansheet.

5 - Pemain Malaysia, Luqman Hakim Shamsudin, menjadi pencetak gol terbanyak sementara pada ajang Piala Asia U-16 ini dengan raihan lima gol.

Raihan itu mengungguli Suphanat Mueanta (Thailand) yang mencetak empat gol dan Noah Botic (Australia), Kim Kang-song (Korea Utara), serta Qusai Al Jaradi (Oman) yang masing-masing sudah mencetak tiga gol.

79 - Sudah ada 79 gol yang tercipta pada babak penyisihan Grup ini. Sebanyak 12 gol berasal dari gol yang dicetak oleh Korea Selatan yang menjadi penyumbang gol terbanyak sementara ini.

197 - Iran membutuhkan waktu selama 197 menit untuk mencetak gol pada ajang Piala Asia U-16 ini. Mereka berhasil memecahkan kebuntuan saat berhasil mengalahkan Vietnam dengan skor akhir 5-0.

Baca juga: Link Live Streaming Timnas U-16 Indonesia Vs Australia

11.338 - Jumlah penonton pada laga timnas U-16 Indonesia melawan India pada babak penyisihan Grup C menjadi yang terbanyak dengan total 11.388 penonton.

Jumlah tersebut menjadi yang terbanyak sementara pada ajang Piala Asia U-16 ini.

335.776 - Video perayaan kemenangan timnas U-16 Indonesia yang diunggah di Instagram AFC memiliki jumlah penonton terbanyak. Hingga artikel ini dimuat, penonton sudah mencapai 335.776.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

???????? players enjoying their #AFCU16 win with the fans!

A post shared by AFC (@theafchub) on Sep 21, 2018 at 5:17am PDT

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Timnas Indonesia
AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

Sports
Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Liga Italia
Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Sports
Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Liga Indonesia
Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Internasional
Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Liga Indonesia
Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Badminton
Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Liga Lain
Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Liga Italia
Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com