Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Korsel Raih Medali Emas, Son Heung-min Tak Mau Bahas Wajib Militer

Kompas.com - 02/09/2018, 18:32 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Keberhasilan timnas U-23 Korea Selatan (Korsel) menjuarai sepak bola Asian Games 2018 menjadi berkah tersendiri buat Son Heung-min.

Timnas U-23 Korsel merebut medali emas setelah mengalahkan timnas U-23 Jepang dengan skor 2-1.

Laga ini terlaksana di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Selasa (1/9/2018).

Dengan meraih medali emas, itu berarti semua pemain timnas U-23 Korsel yang berpartisipasi pada Asian Games 2018 akan bebas dari wajib militer (wamil).

Baca juga: Korea Selatan Pertahankan Medali Emas Sepak Bola Asian Games

Tak terkecuali untuk Son Heung-min yang ikut serta pada ajang ini dengan meninggalkan Tottenham Hotspur, saat klub London itu sudah mulai berkompetisi di Liga Inggris musim 2018-2019.

Hanya, Son enggan membicarakan wamil setelah keberhasilannya membantu Korsel meraih emas sepak bola Asian Games.

"Saya tidak mau bicara dan bahas itu," kata Son Heung-min kepada wartawan saat ditemui di mixed zone Stadion Pakansari seusai laga kontra Jepang.

"Pertandingan tadi memang benar-benar melelahkan karena kami bermain lebih dari 90 menit," ujarnya.

Baca juga: Presiden Jokowi Serahkan Bonus bagi Peraih Medali Asian Games 2018

Pemain kelahiran 1992 itu mengaku bangga dengan perjuangan rekan-rekannya yang sudah berusaha keras untuk mempertahankan medali emas sepak bola Asian Games.

"Namun, saya tetap bangga kepada teman-teman yang tetap berjuang sehingga kami bisa meraih kemenangan," tuturnya. (M Robbani)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com