Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Susunan Acara Upacara Pembukaan Asian Games 2018

Kompas.com - 18/08/2018, 11:38 WIB
Jalu Wisnu Wirajati

Penulis

Sumber BolaSport

JAKARTA, KOMPAS.com — Upacara pembukaan atau opening ceremony Asian Games 2018 akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Sabtu (18/8/2018). Publik begitu antusias menantikan seperti apa upacara pembukaan Asian Games ke-18 nanti. 

Dengan slogan "Energy of Asia", upacara pembukaan Asian Games2018 akan mengusung budaya khas Indonesia. Akan ada sekitar 5.500 pengisi acara dengan 141 musisi.

“Sangat penting untuk menampilkan keindahan alam dan keragaman budaya Indonesia pada acara pembukaan Asian Games 2018," ujar Wishnutama selaku Creative Director upacara pembukaan Asian Games 2018, Juli lalu.

Baca juga: Berikut Peraturan Khusus untuk Penonton Opening Ceremony Asian Games 2018

Pembukaan Asian Games 2018 dipastikan bakal menjadi sorotan karena panggung berukuran raksasa akan hadir di tengah lapangan Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

Panggung dengan berat total 600 ton dan ukuran panjang 135 meter, lebar 30 meter, dan tinggi 26 meter merupakan salah satu panggung terbesar dan tertinggi yang pernah ada dalam upacara pembukaan acara sejenis.

Panggung itu merupakan karya 350 anak bangsa. Menjawab rasa penasaran dari masyarakat, upacara pembukaan Asian Games 2018 akan menampilkan konsep keindahan alam dan keragaman budaya asli Indonesia. 

Baca juga: Ingin Nonton Opening Ceremony Asian Games 2018? Inilah Waktu yang Tepat untuk Datang

Berikut adalah susunan acara Upacara Pembukaan Asian Games2018 di SUGBK:

  • 08.00-10.00 Perjalanan obor Asian Games dari Istana Merdeka ke Gelora Bung Karno
  • 14.00-15.00 Penyambutan di Hotel Fairmont
  • 17.00-19.00 Acara sebelum upacara pembukaan
  • 19.00-19.45 Upacara pembukaan, upacara selamat datang, dan pertunjukan budaya
  • 19.45-20.30 Parade atlet
  • 20.30-20.45 Protokoler, pidato, flag rising, Pembukaan Asian Games 2018 oleh Presiden RI Joko Widodo, pembacaan sumpah atlet
  • 20.45-22.00 Pertunjukan pembukaan, pertunjukan budaya, penerimaan obor, penyalaan obor utama
  • 22.00 Upacara Selesai
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com