Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Petr Cech Siap Bersaing dengan Bernd Leno untuk Kiper Utama Arsenal

Kompas.com - 25/07/2018, 16:40 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber GOAL

LONDON, KOMPAS.com - Kiper veteran Arsenal, Petr Cech, mengungkapkan bahwa dirinya akan berusaha agar bisa menang bersaing dengan kiper baru, Bernd Leno, demi mendapatkan posisi sebagai kiper utama di timnya.

Walaupun sempat diisukan akan kembali ke klub lamanya, Chelsea, Cech mengungkapkan akan tetap berusaha dengan maksimal dan fokus dengan kontraknya bersama Arsenal.

"Saya memiliki kontrak dengan Arsenal. Saya akan berkonsentrasi musim ini pada kompetisi antar-kiper karena saat ini kami memiliki beberapa opsi," kata Cech dilansir dari Goal.com.

Baca juga: Di Tengah Pusaran Transfer yang Gila, Strategi Transfer Real Madrid Sudah Berubah

"Saya akan melakukan yang terbaik dan menunjukkan kepada pelatih bahwa saya bisa masuk ke skuad utama ketika musim dimulai. Itu adalah tujuan saya dan untuk spekulasi kepindahan, saya tidak terlalu mengikutinya," ujarnya menambahkan.

Arsenal berhasil mendatangkan kiper asal Jerman, Bernd Leno.TWITTER.com/Arsenal Arsenal berhasil mendatangkan kiper asal Jerman, Bernd Leno.

Arsenal musim ini sudah mendatangkan kiper Bernd Leno dari Bayern Leverkusen dengan harga 19,3 juta pounds atau setara Rp 355,369 miliar.

Baca juga: Eks Bintang Real Madrid Bakal Berhadapan dengan Ezra Walian Usai Kembali dari Masa Pensiun

Hingga saat ini, kehadiran Leno entah dimaksudkan sebagai penerus Petr Cech yang kian menua atau David Ospina yang nasibnya belum jelas di Arsenal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com