Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Italia, Kalahkan Lazio, Inter Milan Lolos ke Liga Champions

Kompas.com - 21/05/2018, 03:56 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

ROMA, KOMPAS.comInter Milan berhasil menggungguli Lazio dalam perebutan tiket terakhir ke Liga Champions dari Serie A—kasta teratas Liga Italia

Lazio dan Inter Milan bertemu pada pekan terakhir Liga Italia yang digelar di Stadio Olimpico, Minggu (20/5/2018) atau Senin dini hari WIB.

Tim yang berhasil menang pada laga ini akan mendampingin Juventus, Napoli, dan AS Roma di Liga Champions.

Pada laga ini, Inter Milan berhasil menang dramatis 3-2 atas Lazio lantaran sempat tertinggal dua kali terlebih dahulu.

Gol Lazio dicetak gol bunuh diri Ivan Perisic (menit ke-9), dan Felipe Anderson (41'). Sedangkan gol Inter Milan dicetak Danilo D'Ambrosio (30', 48'), dan Matias Vecino (81').

Baca juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa

Tim tamu, Inter Milan, lebih mendominasi pada babak pertama.

Namun, Lazio berhasil mencuri keunggulan pada menit ke-9 melalui tendangan keras Adam Marusic yang membentur Ivan Perisic sehingga membuat bola berubah arah dan meluncur ke gawang Inter. 

Pada menit ke-30, Inter berhasil menyamakan kedudukan melalui tendangan Danilo D'Ambrosio. Namun, tak lama berselang, Lazio berhasil memimpin kembali pada menit ke-41 melalui tendangan Felipe Anderson.

Babak pertama berakhir, Lazio berhasil memimpin 2-1 atas Inter Milan.

Pada babak kedua, Inter kembali mendominasi pertandingan ini.

Hal itu terbukti pada menit ke-78, Inter berhasil menyamakan kedudukan melalui eksekusi penalti Mauro Icardi.

Seusai penalti Icardi, Lazio harus bermain dengan 10 pemain karena Senad Lulic mendapatkan kartu kuning kedua.

Unggul jumlah pemain, Inter Milan berhasil menambah gol melalui Matias Vecino pada menit ke-83.

Pada pengujung laga, usaha Lazio untuk mengatasi ketertinggalan kian sulit setelah bermain dengan 9 pemain seusai Patric dikartu merah langsung. 

Peluit panjang ditiupkan, Inter Milan menang 3-2 atas Lazio. Meski sama-sama mengoleksi 72 poin, Inter berhak finis di posisi keempat karena unggul head to head dari dua laga melawan Lazio seusai bermain imbang pada pertemuan pertama.  

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com