Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bukan Cuma Manajer dan Pemain, Suporter Man City Juga Bikin Rusuh

Kompas.com - 20/02/2018, 09:05 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Kerusuhan dalam laga Wigan Athletic vs Manchester City juga merembet ke kalangan suporter Manchester City yang hadir di Stadion DW. Mereka terlibat baku hantam dengan aparat keamanan.

Man City kalah 0-1 dari Wigan dalam laga ronde kelima Piala FA di Stadion DW, Senin (19/2/2018) waktu setempat atau Selasa dini hari WIB. Gol kemenangan Wigan dicetak oleh Will Grigg pada menit ke-79.

(Baca juga: Harry Kane Lebih Dulu Praktekkan Penalti 'Hantu' Ketimbang Cristiano Ronaldo)

Sejumlah kerusuhan tercatat dalam laga ini yang melibatkan pelatih, pemain dan suporter.

Sebelumnya, mananer Man City, Pep Guardiola terlibat ketegangan dengan bos Wigan, Paul Cook, saat babak pertama usai. Mereka berdebat hebat soal pelanggaran yang dilakukan Fabian Delph kepada Max Power.

Delph akhirnya mendapat kartu merah langsung dan Man City bermain dengan 10 orang sejak babak kedua.

Lalu, ada lagi insiden setelah laga berakhir. Kali ini Sergio Aguero yang terlihat memukul seorang fans Wigan karena sang striker merasa diprovokasi.

Satu insiden juga terjadi di kalangan suporter. Saat semua suporter Wigan turun ke lapangan usai laga, pihak keamanan dan polisi justru disibukkan oleh ulah suporter Man City di tribune tandang.

Pihak keamanan dan polisi membuat barisan untuk menghalau suporter Man City yang melempar botol dan papan reklame ke lapangan. Atas insiden tersebut, kini kedua tim terancam hukuman dari FA akibat ulah suporter mereka. (Bagas Reza Murti)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com