Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Inggris, Manchester City Tumbangkan Watford

Kompas.com - 03/01/2018, 04:54 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.comManchester City turut menorehkan kemenangan perdananya di tahun 2018 kala menjamu Watford pada pertandingan Liga Inggris.

Tampil di Stadion Etihad, Manchester, Selasa (2/1/2018), tim asuhan Pep Guardiola sukses mengalahkan Watford dengan skor 3-1.

Tiga gol Manchester City diciptakan Raheem Sterling (detik ke-38), gol bunuh diri bek Watford, Christian Kabasele (13'), serta Sergio Aguero (63').

Adapun gol hiburan tim tamu dicetak Andre Gray pada menit ke-82.

Hasil ini menjaga posisi Manchester City di puncak klasemen sementara Liga Inggris dengan raihan 62 poin.

Mereka unggul 15 poin atas Manchester United yang menempati posisi kedua.


Bermain menekan sejak awal laga, Manchester City melalui gol cepat Sterling saat laga baru berjalan 38 detik.

Gol cepat Sterling berawal dari umpan akurat yang dilepaskan gelandang asal Jerman, Leroy Sane.

Pada menit ke-13, Manchester City menggandakan keunggulan melalui gol bunuh diri Kabasele.

Berawal dari pergerakan apik David Silva, Kevin De Bruyne lepaskan umpan apik yang salah diantisipasi oleh Kabasele.

Pada babak kedua, serangan Manchester City tak terlalu masif layaknya babak pertama.

Namun, tuan rumah sukses mengubah skor menjadi 3-0 pada menit ke-63 berkat gol Aguero.

Striker asal Argentina itu membobol gawang Watford setelah memanfaatkan umpan De Bruyne.

Delapan menit jelang berakhirnya waktu normal, Watford mencetak gol hiburan melalui Gray. (Aditya Fahmi Nurwahid)

Manchester City 3-1 Watford (Raheem Sterling 1', Christian Kabasele 13'-bd, Sergio Aguero 63'; Andre Gray 82')

Manchester CityEderson Moraes; Kyle Walker, Nicholas Otamendi, John Stones (Danilo, 67'), Fabian Delph; Fernandinho (Yaya Toure, 71'), David Silva, Kevin De Bruyne (Bernardo Silva, 79'); Raheem Sterling, Leroy Sane, Sergio Aguero
Pelatih: Pep Guardiola

WatfordGomes; Janmaat, Wagué, Kabasele, Zeegelaar; Doucouré, Watson (Roberto Pereyra, 61'); Carrillo, Capoue (Tom Cleverly, 61'), Richarlison (Jerome Sinclair, 82'); Andre Gray
Pelatih: Marco Silva

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com