Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Zidane Bantah Real Madrid Tengah Krisis

Kompas.com - 02/11/2017, 22:10 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Kekalahan 1-3 Real Madrid dari Tottenham Hotspur dalam pertandingan Liga Champions pada Kamis (2/11/2017) dini hari WIB membuat klub asuhan Zinedine Zidane tersebut dianggap sedang mengalami masa krisis.

Kekalahan dari Tottenham Hotspur merupakan yang terburuk bagi Real Madrid dalam sembilan tahun terakhir.

Ketidakmampuan Los Blancos untuk mengalahkan klub Inggris tersebut menjadi pukulan besar bagi Real Madrid dan para pendukung.

Terlebih lagi, sebelum ini, Real Madrid tumbang 1-2 di kandang Girona pada ajang Liga Spanyol.

Baca juga : Manajer Tottenham Beberkan Resep Kalahkan Real Madrid

Beberapa pihak menyebutkan bahwa Real Madrid tengah mengalami krisis pada musim ini.

Namun, sang pelatih menyanggah tuduhan krisis tersebut dan mencoba menetralkan situasi.

"Tentu kami kecewa karena kalah dua kali beruntun. Namun, kami tidak sedang krisis," ujar Zinedine Zidane dilansir BolaSport.com dari Marca.

Bagi pelatih asal Perancis tersebut, kekalahan Real Madrid murni karena klub melawan bermain dengan lebih baik.

Baca juga : Ini yang Menjadi Sorotan Zidane Setelah Real Madrid Kalah 1-3

"Kami memiliki tim berpengalaman. Para pemainnya pun juara. Kami bisa mengubah situasi dan kami tahu caranya," ujar Zidane.

Zidane pun masih mencoba untuk berpikir positif untuk menghadapi laga-laga selanjutnya bersama Real Madrid.

"Kami kalah, tetapi musim ini masih panjang," ujar Zidane.

Sang pelatih pun mengungkapkan bahwa ia dan pihak Real Madrid akan mengevaluasi kembali penyebab kekalahan mereka.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Liga Indonesia
Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Internasional
Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Liga Indonesia
Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Badminton
Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Liga Lain
Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Liga Italia
Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Badminton
STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya 'Chemistry' Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya "Chemistry" Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Motogp
Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com