Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Pemain yang Lebih Bengal daripada Ibrahimovic

Kompas.com - 24/06/2017, 08:37 WIB

KOMPAS.com - Di mata Igor Tudor, sosok Zlatan Ibrahimovic yang pernah bermain bersamanya di Juventus dalam kurun waktu 2004 hingga 2006, lebih sopan dibandingkan Bruma (22), mantan pemainnya yang bakal bergabung dengan RB Leipzig.

"Saya sangat menyukai Bruma. Dia masih muda dan telah menjadi pemain hebat," kata pelatih Galatasaray itu kepada Bild.

Seperti Ibrahimovic, sikap bengal Bruma itu juga berdampak pada keegoisan. Hal itu diakui langsung oleh Tudor. 

"Namun, ketika saya berbicara dengan 20 pemain lainnya, hanya Bruma yang tidak mendengarkan," tutur mantan pemain Juventus itu melanjutkan. 

"Saya pernah bermain dengan Ibrahimovic dan mempunyai pengalaman bersama pemain top lainnya, tetapi saya tidak pernah menjumpai seseorang dengan perilaku seperti Bruma," ucap pelatih berusia 39 tahun itu.

Pria yang membesut Galatasaray sejak 15 Februari 2017 ini juga mengaku bahwa Bruma pernah bersekongkol dengan dua rekannya, Wesley Sneijder dan Nigel de Jong, untuk memusuhinya.

Baca juga: Loris Karius Siap Memperebutkan Posisi Kiper Utama Liverpool

"Mereka berkonspirasi untuk melawan saya. Bahkan, mereka bertindak lebih jauh dan mencoba memengaruhi pemain lainnya," ujar Tudor.

"Sulit untuk melanjutkan kerja sama dengan pemain bermental seperti itu," tutur Tudor.

Kendati kerap merepotkan Tudor, Bruma merupakan salah satu pilar Galatasaray musim 2016-2017.

Pesepak bola yang sering beroperasi sebagai pemain sayap ini sanggup mencetak 11 gol dan enam assist dari 30 penampilan di Liga Turki. Dia juga sanggup menciptakan 63 peluang.

Salah satu aksi pemain kelahiran 24 Oktober 1994 itu adalah ketika mengukir gol spektakuler untuk Portugal saat timnya kalah 1-3 dari Spanyol dalam laga Grup B Piala Eropa U-21 di Stadion Miejski, Gdynia, Selasa (20/6/2017).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Liga Indonesia
Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Internasional
Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Internasional
Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Internasional
Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Internasional
Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Badminton
Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Internasional
Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Badminton
Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Liga Indonesia
Atlet PB Djarum Tampil Dominan pada Graha Padma Wali Kota Cup 2024

Atlet PB Djarum Tampil Dominan pada Graha Padma Wali Kota Cup 2024

Badminton
Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

Badminton
Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Badminton
Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com