Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 19/04/2017, 04:14 WIB
EditorJalu Wisnu Wirajati

MADRID, KOMPAS.com - Cristiano Ronaldo menjadi bintang Real Madrid pada dua pertandingan perempat final Liga Champions. Setelah mencetak dua gol pada pertemuan pertama di markas Bayern Muenchen, Ronaldo mencetak hat-trick di Stadion Santiago Bernabeu.

Real Madrid melangkah ke semifinal Liga Champions seusai menyingkirkan Bayern Muenchen dengan skor agregat 6-3. Pada perempat final kedua di Stadion Santiago Bernabeu, Rabu (18/4/2017) atau Kamis dini hari WIB, Real Madrid menang 4-2 atas Bayern Muenchen.

Laga tersebut harus dilalui melalui perpanjangan waktu. Pada waktu normal, Bayern Muenchen unggul 2-1 berkat gol Robert Lewandowski via titik penalti (53') dan bunuh diri Sergio Ramos (78'), beberapa saat setelah Ronaldo mencetak gol penyama kedudukan (76').

Akan tetapi, Bayern Muenchen yang harus bermain dengan 10 pemain setelah Arturo Vidal menerima kartu kuning kedua pada menit ke-84, tampak kehabisan bensin pada masa perpanjangan waktu.

Real Madrid pun bisa mencetak tiga gol tambahan di perpanjangan waktu melalui tembakan Ronaldo (105', 110') dan Marco Asensio (112'). Ronaldo memastikan diri sebagai pemain pertama yang mencetak 100 gol di Liga Champions, tidak termasuk fase kualifikasi. 

Rekor pun dibuat Real Madrid. Mereka melangkah tujuh musim berturut-turut ke empat besar kompetisi antarklub terelite Eropa itu, mematahkan rekor Barcelona antara 2007-2008 dan 2012-2013. 

Menghadapi Real Madrid, Bayern sempat diragukan tampil tanpa dua bek tangguh Jerome Boateng dan Mats Hummels karena masalah cedera. Namum, faktanya kedua pemain tersebut tampil sejak menit pertama.

Permainan saling serang diperlihatkan kedua tim sejak menit pertama bergulir. Namun tidak banyak peluang bagus yang diciptakan kedua tim di paruh pertama. Skor 0-0 bertahan. 

Gol pertama pada laga ini ini baru tercipta pada menit ke-53. Berawal dari pelanggaran Casemiro terhadap Arjen Robben di dalam kotak penalti, Bayern mendapat peluang emas dari titik penalti.

Lewandowski yang maju sebagai eksekutor berhasil menyarangkan bola ke gawang Keylor Navas. Tim berjulukan Die Roten itu unggul 1-0.

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Susunan Pemain Man City Vs Inter Milan di Final Liga Champions

Susunan Pemain Man City Vs Inter Milan di Final Liga Champions

Liga Champions
Tim Esport Jawa Tengah Juara di IESPA Central Java Esport Summit: Singapore

Tim Esport Jawa Tengah Juara di IESPA Central Java Esport Summit: Singapore

Sports
Link Live Streaming Man City Vs Inter Milan di Final Liga Champions, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Man City Vs Inter Milan di Final Liga Champions, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Shin Tae-yong: Sandy Walsh Tak Bisa Turun Lawan Palestina dan Argentina

Shin Tae-yong: Sandy Walsh Tak Bisa Turun Lawan Palestina dan Argentina

Liga Indonesia
ONE Fight Night 11: Eersel dan Ruotolo Sukses Pertahankan Gelar

ONE Fight Night 11: Eersel dan Ruotolo Sukses Pertahankan Gelar

Sports
PB Djarum Raih Gelar Terbanyak di Walikota Cup Solo 2023

PB Djarum Raih Gelar Terbanyak di Walikota Cup Solo 2023

Badminton
Jesse Lingard Menari dan Menginspirasi Saat Coaching Clinic di Jakarta

Jesse Lingard Menari dan Menginspirasi Saat Coaching Clinic di Jakarta

Liga Indonesia
Akan Bertemu Nama-nama Hebat, Rachmat Irianto Fokus ke Garuda

Akan Bertemu Nama-nama Hebat, Rachmat Irianto Fokus ke Garuda

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Bali United: Penalti Pluim ke Langit, Serdadu Tridatu ke Liga Champions Asia!

Hasil PSM Vs Bali United: Penalti Pluim ke Langit, Serdadu Tridatu ke Liga Champions Asia!

Liga Indonesia
Lionel Messi Dilaporkan Tak Ikut Rombongan Argentina ke Jakarta

Lionel Messi Dilaporkan Tak Ikut Rombongan Argentina ke Jakarta

Liga Indonesia
Lautan Manusia Sambut Messi dkk di Beijing Jelang Argentina Vs Australia

Lautan Manusia Sambut Messi dkk di Beijing Jelang Argentina Vs Australia

Internasional
Man City Vs Inter Milan: Citizens Unggul Kualitas, Siap Mendominasi

Man City Vs Inter Milan: Citizens Unggul Kualitas, Siap Mendominasi

Liga Champions
Hasil PSM Vs Bali United 1-1: Diwarnai Gol Bunuh Diri, Laga ke Extra Time

Hasil PSM Vs Bali United 1-1: Diwarnai Gol Bunuh Diri, Laga ke Extra Time

Liga Indonesia
Hasil Singapore Open 2023: Kunlavut Mundur, Ginting Tembus Final

Hasil Singapore Open 2023: Kunlavut Mundur, Ginting Tembus Final

Badminton
Hasil Sprint Race MotoGP Italia 2023, Bagnaia Dominan di Depan Suporter Sendiri

Hasil Sprint Race MotoGP Italia 2023, Bagnaia Dominan di Depan Suporter Sendiri

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com