Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lawan Bayern, Arsenal Diminta Tiru Pencapaian 2005-2006

Kompas.com - 12/12/2016, 19:19 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Sky Sports


LONDON, KOMPAS.com - Legenda Arsenal, Thierry Henry, mengaku sudah memiliki firasat bahwa The Gunners akan melawan Bayern Muenchen pada babak 16 besar Liga Champions.

"Saya tidak tahu mengapa saya merasa mereka akan melawan Real Madrid atau Bayern," kata Henry.

Kekhawatiran Henry akhirnya terjadi. Dari hasil undian babak 16 besar di Nyon, Arsenal terpaksa kembali bertemu Bayern.

Kedua tim ini sudah sering bertemu. Sejak musi 2000-2001, mereka tercatat 10 kali berhadapan. Hasilnya, Arsenal hanya mencatat 3 kemenangan. Sementara Bayern mengoleksi 5 kemenangan.

Dari 10 pertemuan tersebut, Arsenal sudah tiga kali disingkirkan Bayern pada babak 16 besar. Hal itu terjadi pada musim 2004-2005, 2012-2013, dan 2013-2014.

Akan tetapi, Henry memimta Meriam London untuk melupakan catatan buruk tersebut. Legenda asal Prancis tersebut meminta Mesut Oezil dan kawan-kawan mengikuti pencapaian Arsenal saat menembus final Liga Champions musim 2005-2006.

Saat itu, Arsenal berhasil menyingkirkan Real Madrid pada babak 16 besar. Arsenal berhasil meraih tiket ke babak perempat final setelah unggul agregat 1-0.

"Saya ingat saat kami bertemu Real Madrid di mana pada tahun itu kami lolos ke final. Saat itu, semua orang menganggap hasil undian tersebut sebagai akhir bagi kami. Namun, kami lolos ke final dan mengalahkan Madrid. Jika saya pemain Arsenal saat ini, saya akan menganggap hasil undian ini sebagai sebuah tantangan," tuturnya.

Setelah itu, mereka berhasil "menendang" Juventus dan Villarreal. Namun, Arsenal gagal menjadi juara karena kalah 1-2 dari Barcelona pada partai final.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com