Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Zidane Tarik Gareth Bale pada Menit Ke-58

Kompas.com - 23/11/2016, 08:28 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber JUARA

LISBON, KOMPAS.com - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, mengungkapkan alasan menarik keluar Gareth Bale dalam laga Grup F Liga Champions kontra Sporting CP di Stadion Jose Alvalade, Selasa (22/11/2016).

Laga tersebut berakhir dengan kemenangan 2-1 Real Madrid. Gol Los Blancos dicetak oleh Raphael Varane (menit ke-29) dan Karim Benzema (87'), sedangkan lesakan Sporting dibukukan Adrien Silva (80'-penalti).

Seusai pertandingan, Zidane menerangkan penyebab mengganti Gareth Bale dengan Marco Asensio.

"Gareth Bale mengalami kesakitan pada pergelangan kakinya, tetapi kami harus menunggu dan melihat apa masalahnya," kata Zidane kepada UEFA.

"Besok dia akan menjalani pemeriksaan medis dan kami akan tahu lebih jauh," ucap juru taktik berkepala plontos itu.


Di sisi lain, pria yang mengantarkan Los Blancos menjuarai Liga Champions 2016 ini langsung mengalihkan fokus untuk laga kontra Borussia Dortmund di Santiago Bernabeu, Rabu (7/12/2016).

Apabila menang, Real Madrid akan menjadi pemuncak grup. Saat ini, koleksi 11 poin Cristiano Ronaldo cs masih tertinggal dua poin dari Dortmund.

"Kemenangan ini penting bagi kami. Sekarang, kami harus mempersiapkan diri untuk melakoni laga terakhir melawan Dortmund," ujar Zidane.

"Kami akan terus bekerja keras untuk mencapai tujuan kami," tuturnya lagi.

Hasil di markas Sporting membikin Real Madrid menjadi tim yang tak terkalahkan dalam 30 pertandingan beruntun di semua kompetisi.

Mereka mencatatkan 24 kemenangan dan enam kali imbang dengan torehan 84 gol dan hanya kebobolan 27 gol! (Septian Tambunan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com