Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/05/2016, 16:38 WIB

MADRID, KOMPAS.com - Penyerang andalah Atletico Madrid, Antoine Griezmann, memilih merendah jelang final Liga Champions menghadapi Real Madrid, Sabtu (28/5/2016).

Atletico memang tak diunggulkan. Namun, berdasar statistik dalam beberapa musim terakhir, tim juara Liga Champions adalah yang berhasil mengalahkan tim asuhan Josep Guardiola dalam perjalanan ke final.

Griezmann dkk melakukan hal itu. Atletico melangkah ke final setelah menyisihkan Bayern Muenchen di semifinal. Sebelumnya, Atletico terlebih dahulu mengalahkan Barcelona pada perempat final.

"Kami tak akan menang hanya karena mengalahkan Bayern dan Barcelona," kata Griezmann dalam jumpa pers Atletico, Sabtu (21/5/2016).

"Kami tetap harus menampilkan 100 persen kemampuan dari skala tertinggi 100. Sebab, laga final akan sulit," tutur penyerang tim nasional Perancis itu.

Menurut dia, Real Madrid merupakan lawan tangguh. Namun, bukan berarti Atletico gentar.

"Penting bagi kami adalah mempersiapkan mental dan fisik agar bisa memainkan pertandingan dengan baik," ucap dia.

"Saya juga tak akan mengubah kebiasaan saya sebelum pertandingan. Saya akan meminum (sejenis minuman herbal) mate bersama Diego Godin dan Jose Maria Gimenez. Saya pun akan memberikan segalanya bagi tim, sesuai instruksi pelatih," ujar Griezmann.

Bagi Griezmann, final kali ini merupakan kali pertama dia tampil pada laga puncak kompetisi antarklub terelite Eropa. Dia pindah ke dari Real Sociedad hanya dua bulan setelah kekalahan 1-4 Atletico dari Real Madrid pada final Liga Champions 2014.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Argentina Vs Mali di Piala Dunia U17 2023

Jadwal Siaran Langsung Argentina Vs Mali di Piala Dunia U17 2023

Internasional
Janji Radja Nainggolan ke Bhayangkara: Bebas Situasi Sulit, Keluar Zona Merah

Janji Radja Nainggolan ke Bhayangkara: Bebas Situasi Sulit, Keluar Zona Merah

Liga Indonesia
Mo Salah Kecanduan Catur, Main Tiap Hari, Mimpi Lawan Juara Dunia 5 Kali

Mo Salah Kecanduan Catur, Main Tiap Hari, Mimpi Lawan Juara Dunia 5 Kali

Liga Inggris
Kiper Dilempar Bola Salju, Laga Conference League Sempat Terhenti

Kiper Dilempar Bola Salju, Laga Conference League Sempat Terhenti

Liga Lain
Final Piala Dunia U17: Jerman Master Situasi Sulit, Tak Gentar Perancis

Final Piala Dunia U17: Jerman Master Situasi Sulit, Tak Gentar Perancis

Internasional
'Ronaldo Jauh dari Level Messi'

"Ronaldo Jauh dari Level Messi"

Liga Lain
AC Milan Diterpa 25 Cedera, Ironi Pelatih Fisik Terbaik Italia

AC Milan Diterpa 25 Cedera, Ironi Pelatih Fisik Terbaik Italia

Liga Italia
Piala Dunia U17 2023 Momentum Bangun Fondasi Kuat Timnas Indonesia

Piala Dunia U17 2023 Momentum Bangun Fondasi Kuat Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Monza Vs Juventus: Si Nyonya Bertemu Momok Musim Lalu

Monza Vs Juventus: Si Nyonya Bertemu Momok Musim Lalu

Liga Italia
Jadwal Perebutan Peringkat 3 Piala Dunia U17 Argentina Vs Mali, Malam Ini

Jadwal Perebutan Peringkat 3 Piala Dunia U17 Argentina Vs Mali, Malam Ini

Internasional
Pelatih Argentina Enggan Bandingkan Top Skor Piala Dunia U17 2023 dengan Sergio Aguero

Pelatih Argentina Enggan Bandingkan Top Skor Piala Dunia U17 2023 dengan Sergio Aguero

Sports
6 Jersey Messi pada Piala Dunia 2022 Dilelang, Ada yang Menawar Rp 80 Miliar

6 Jersey Messi pada Piala Dunia 2022 Dilelang, Ada yang Menawar Rp 80 Miliar

Sports
Hasil Liga Europa: Liverpool Menang Besar, Roma-Atalanta Tertahan

Hasil Liga Europa: Liverpool Menang Besar, Roma-Atalanta Tertahan

Liga Lain
Radja Nainggolan ke Bhayangkara FC: Tidak Tiba-tiba, Kontrak hingga Akhir Musim

Radja Nainggolan ke Bhayangkara FC: Tidak Tiba-tiba, Kontrak hingga Akhir Musim

Liga Indonesia
Hasil Servette Vs AS Roma 1-1: Mourinho Bercanda, Serigala Satu Angka

Hasil Servette Vs AS Roma 1-1: Mourinho Bercanda, Serigala Satu Angka

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com