Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kata Simeone soal Peluang Latih Inter Milan

Kompas.com - 27/04/2016, 21:00 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber JUARA

MADRID, KOMPAS.com - Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, memendam harapan untuk kembali ke Inter Milan. Dia juga mengaku masih sering menjalin komunikasi dengan Wakil Presiden Inter Javier Zanetti.

Simeone menorehkan sejumlah prestasi bersama Atletico, seperti gelar juara La Liga dan runner-up Liga Champions pada 2013-2014. Catatan serupa bisa ditorehkan klub berjulukan Los Rojiblancos musim ini.

Akan tetapi, Simeone justru enggan berikrar setia untuk Atletico.

"Saya masih sering melakukan kontak dengan Javier Zanetti dan tidak tidak takut untuk mengatakan, saya akan kembali ke Inter suatu hari nanti," tutur Simeone seperti dilansir Mediaset Premium.

"Ada memori hebat di sana. Salah satu tujuan saya sebagai pelatih adalah menangani Inter," kata dia.

Pria berkebangsaan Argentina itu memang sempat membela Inter dari 1997 hingga 1999. Satu gelar Piala UEFA mewarnai karier Simeone di klub yang bermarkas di Stadion Giuseppe Meazza tersebut.

Peluang Simeone kembali terbuka karena posisi Roberto Mancini di kursi pelatih juga tidak aman. Klub berjulukan I Nerazzurri itu terancam gagal di Liga Champions musim depan karena tertahan di posisi empat klasemen sementara Serie A. (Verdi Hendrawan)

Juara Inter Milan 3-1 Udinese: Jovetic Bangkit
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Badminton
Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Liga Indonesia
Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Sports
Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Internasional
Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com