Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dua Striker Milan Berselisih karena Jatah Penalti

Kompas.com - 04/02/2016, 08:14 WIB
Anju Christian

Penulis

PALERMO, KOMPAS.com - Pelatih AC Milan, Sinisa Mihajlovic, tak memungkiri perselisihan antara dua strikernya, M'Baye Niang dan Carlos Bacca, saat bertandang ke markas Palermo, Stadion Renzo Barbera, Rabu (3/2/2016).

Ini dipicu oleh hadiah penalti pada menit ke-33, setelah Edoardo Goldaniga menyentuh bola dengan tangan di kotak terlarang. Sebelumnya, Milan sudah unggul 1-0 berkat gol Carlos Bacca.

Bacca mengambil inisiatif untuk mengeksekusi penalti. Namun, Niang merebut jatah dari titik putih dan mengonversinya menjadi gol kedua I Rossoneri.

Terkait insiden tersebut, Mihajlovic mengatakan, "Bacca sedikit marah. Namun, mereka telah menuntaskan masalah ini di ruang ganti."

"Bacca dan Niang adalah eksekutor penalti. Ini bukanlah masalah. Terpenting adalah mencetak gol," tutur sang pelatih.

Milan pun menutup laga dengan skor 2-0 dan menjaga peluang lolos ke Eropa. Mereka menduduki posisi keenam dengan koleksi 39 poin dari 23 pertandingan. Ada selisih dua angka dengan AS Roma selaku peringkat kelima.

"Tujuan kami hanya menjalani pertandingan satu per satu, lalu melihat apakah kami berada di posisi untuk meraih sesuatu yang lebih," ucap Mihajlovic.

Berikutnya, Milan akan melawan Udinese pada lanjutan Serie A di Stadion San Siro, Minggu (7/2/2016).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com