Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Martinez Tak Mau Disamakan dengan Falcao

Kompas.com - 22/07/2015, 05:10 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber AS

MADRID, KOMPAS.com - Penyerang anyar Atletico Madrid, Jackson Martinez, telah tiba di Kota Madrid pada Selasa (21/7/2015), setelah melakukan penerbangan dari Kota Bogota, Kolombia.

Pemain berusia 28 tahun itu direkrut Atletico Madrid dari Porto dengan biaya transfer mencapai 35 juta euro (sekitar Rp 512 miliar) dan dikontrak selama empat tahun.

Pada awal kedatangannya di ibukota Spanyol, Martinez pun mengungkapkan kebahagiannya. "Aku senang dengan penyambutan di sini, dan aku siap untuk bermain dan bergabung dengan rekan setimku di sini," ujar Martinez seperti dilansir AS.

"Bagi yang tidak tahu Atletico Madrid, maka dia belum mengetahui sepak bola. Atletico Madrid adalah klub yang sedang tumbuh dan memiliki gaya permainan yang dapat membawa kepada kesuksesan," lanjutnya.

Martinez sempat mendapatkan pertanyaan dari awak media yang membandingkan dirinya dengan mantan bomber andalan Atletico Madrid, Radamel Falcao, yang notabene merupakan kompatriotnya di tim nasional Kolombia.

"Falcao adalah Falcao, dan Jackson adalah Jackson. Sama seperti halnya Anda, seorang jurnalis dan orang lain. Aku akan mencoba untuk melakukannya dengan baik," kata Martinez.

Martinez merupakan penyerang yang tergolong tajam. Ia direkrut Porto dari klub Meksiko, Chiapas, pada Juli 2012. Selama membela Porto, Martinez sukses mencetak 92 gol dari 133 laga.

Jumlah gol yang ia torehkan untuk Porto itu membuatnya tercatat sebagai pencetak gol terbanyak Liga Portugal sebanyak tiga kali secara beruntun (2012-2013, 2013-2014, dan 2014-2015).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Harapan PBSI Usai Kervin/Marcus Pensiun: Fikri/Bagas-Leo/Daniel Capai Performa Terbaik

Harapan PBSI Usai Kervin/Marcus Pensiun: Fikri/Bagas-Leo/Daniel Capai Performa Terbaik

Badminton
PSSI Ungkap Alasan Harga Tiket Timnas Indonesia Melonjak Drastis

PSSI Ungkap Alasan Harga Tiket Timnas Indonesia Melonjak Drastis

Timnas Indonesia
Mundur dari Pelatnas, Kevin Sanjaya Ungkap Rasa Syukur

Mundur dari Pelatnas, Kevin Sanjaya Ungkap Rasa Syukur

Badminton
Alasan Paulo Fonseca Jadi Pilihan Utama untuk Melatih Milan

Alasan Paulo Fonseca Jadi Pilihan Utama untuk Melatih Milan

Liga Italia
SUGBK Gelar Konser Jelang Laga Timnas, PSSI Periksa Kualitas Rumput

SUGBK Gelar Konser Jelang Laga Timnas, PSSI Periksa Kualitas Rumput

Timnas Indonesia
Hasil Lisensi Klub PSSI: Hanya 9 Tim Liga 1 Lolos

Hasil Lisensi Klub PSSI: Hanya 9 Tim Liga 1 Lolos

Liga Indonesia
Ten Hag Tegaskan Man United Ingin Pertahankan Bruno Fernandes

Ten Hag Tegaskan Man United Ingin Pertahankan Bruno Fernandes

Liga Inggris
Kevin Sanjaya Mundur dari Pelatnas, Perpisahan The Minions Digelar di Indonesia Open 2024

Kevin Sanjaya Mundur dari Pelatnas, Perpisahan The Minions Digelar di Indonesia Open 2024

Badminton
Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia, Termurah Rp 250.000

Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia, Termurah Rp 250.000

Timnas Indonesia
Penampakan VAR Mobile yang Diterapkan di Championship Series Liga 1

Penampakan VAR Mobile yang Diterapkan di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Kemenpora Bersiap Indonesia Tuan Rumah Asian School Badminton Championship 2024

Kemenpora Bersiap Indonesia Tuan Rumah Asian School Badminton Championship 2024

Sports
Como 1907 Incar Kerja Sama dengan AC Milan dan Klub Serie A

Como 1907 Incar Kerja Sama dengan AC Milan dan Klub Serie A

Liga Indonesia
Orlando City Vs Inter Miami: Messi 'Hilang', Suarez Buntu, The Herons Tertahan

Orlando City Vs Inter Miami: Messi "Hilang", Suarez Buntu, The Herons Tertahan

Liga Lain
Jawaban Como soal Jalani Pramusim di Indonesia Usai Promosi ke Serie A

Jawaban Como soal Jalani Pramusim di Indonesia Usai Promosi ke Serie A

Liga Italia
3 Fakta Kemenangan Madura United atas Borneo FC di Championship Series Liga 1

3 Fakta Kemenangan Madura United atas Borneo FC di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com