Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hijrah ke Arsenal, Cech Dapat Ancaman Pembunuhan

Kompas.com - 30/06/2015, 14:04 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber Mirror

LONDON, KOMPAS.com - Penjaga gawang asal Republik Ceko, Petr Cech, sepakat hengkang dari Chelsea ke rival sekota Arsenal dengan biaya transfer sebesar 10 juta poundsterling atau sekitar Rp 211 miliar, dan terikat kontrak selama empat tahun di klub tersebut.

Kepindahannya itu tentu saja memicu reaksi dari para pendukung Chelsea. Namun, dari sekian banyak yang muncul, ternyata ada sejumlah reaksi negatif  berisi ancaman pembunuhan kepada Cech dan keluarganya.

Cech menerima ancaman pembunuhan itu di media sosial Twitter. Akun Twitter @Febreezion menuliskan tweet seperti berikut: "Ucapkan selamat tinggal kepada keluargamu untuk yang terakhir kalinya sebelum mereka pergi tidur. Kamu tidak akan bisa melihat mereka esok hari," tulis akun tersebut.

Akun @Enegali10 juga menuliskan sesuatu  bernada mengancam keselamatan Cech. "Saya akan membawa senjata 'Sniper Rifle' milik saya ke Stamford Bridge saat laga melawan Arsenal. Senang rasanya bisa melihat darah Cech di lapangan."

Tantangan Cech di Arsenal akan sangat besar sejak musim pertama 2015-16. Sebab, Cech akan menjalani laga kompetitif perdananya bersama The Gunners dengan melawan Chelsea pada ajang Community Shield, di Stadion Wembley, Minggu (2/8/2015).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tutup Musim dengan Juara Piala Perancis, Mbappe Segera Umumkan Klub Baru

Tutup Musim dengan Juara Piala Perancis, Mbappe Segera Umumkan Klub Baru

Liga Lain
Daftar Tim Promosi Liga Inggris, Southampton Pelengkap Premier League 2024-2025

Daftar Tim Promosi Liga Inggris, Southampton Pelengkap Premier League 2024-2025

Liga Inggris
Marotta Ungkap Isu di Perpanjangan Kontrak Lautaro Martinez

Marotta Ungkap Isu di Perpanjangan Kontrak Lautaro Martinez

Liga Italia
Hasil Persib Vs Madura United 3-0, Hodak: Bagus, tapi Belum Selesai...

Hasil Persib Vs Madura United 3-0, Hodak: Bagus, tapi Belum Selesai...

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Serie A: Italia Batal Kirim 6 Tim ke Liga Champions

Hasil dan Klasemen Serie A: Italia Batal Kirim 6 Tim ke Liga Champions

Liga Italia
Hasil Sevilla Vs Barcelona 1-2: Tiga Angka di Laga Pamungkas Xavi

Hasil Sevilla Vs Barcelona 1-2: Tiga Angka di Laga Pamungkas Xavi

Liga Spanyol
Southampton Kembali ke Premier League, Pembuktian Pelatih 'Tidak Seksi'

Southampton Kembali ke Premier League, Pembuktian Pelatih "Tidak Seksi"

Liga Inggris
Debut Pratama Arhan di Suwon FC, Mentas 3 Menit, Kena Kartu Merah

Debut Pratama Arhan di Suwon FC, Mentas 3 Menit, Kena Kartu Merah

Internasional
Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Liga Inggris
Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Liga Italia
Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Liga Lain
Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Liga Indonesia
Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva 'Sakti', Maung Pesta

Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva "Sakti", Maung Pesta

Liga Indonesia
Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Motogp
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com