Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ibrahimovic Sempat Ingin Bela Madrid

Kompas.com - 21/02/2015, 21:20 WIB

MADRID, KOMPAS.com - Zlatan Ibrahimovic punya hasrat untuk bereuni dengan Jose Mourinho di Real Madrid, beberapa tahun lalu. Hal ini diungkapkan agen striker asal Swedia itu, Mino Raiola. 

Ibrahimovic memang sempat bekerja sama dengan Mourinho kala masih di Inter Milan. Dia kemudian hijrah ke Barcelona dengan Samuel Eto’o sebagai alat barter pada 2009. 

Satu musim di Barcelona sudah cukup bagi Ibrahimovic. Metode kepelatihan Josep Guardiola yang menganakemaskan Lionel Messi membuat dia geram. 

Kala Mourinho hijrah ke Madrid pada musim panas 2010 usai mengantarkan Inter menjuarai tiga ajang bergengsi, Ibrahimovic terbersit untuk mengikuti jejaknya. 

“Jika Mourinho menginginkannya, Ibrahimovic tentu akan bergabung ke Madrid,” jelas Raiola. 

“Ibrahimovic sangat ingin pindah ke Madrid andai pergi dari Barcelona. Akan menjadi putusan yang hebat sekaligus kesempatan membalas dendam kepada Guardiola,” tambah agen pemain yang dikenal kontroversial itu. 

Namun, Barcelona tak melepas sang pemain ke klub rival. Ibrahimovic malah dipinjamkan ke AC Milan. Dia kemudian bereuni dengan Mourinho saat Chelsea berhadapan dengan Paris Saint-Germain di babak 16 besar Liga Champions. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Final dan Daftar Juara MilkLife Soccer Challenge Kudus Series 2 2024

Hasil Final dan Daftar Juara MilkLife Soccer Challenge Kudus Series 2 2024

Sports
Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Liga Indonesia
Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com