Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Porto Tertinggal di Markas Basel

Kompas.com - 19/02/2015, 03:37 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

BASEL, KOMPAS.com - FC Porto tertinggal 0-1 dari FC Basel pada babak pertama pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion St Jakob-Park, Basel, Rabu (18/2/2015).

Bermain dengan komposisi terbaik, Porto sebenarnya memegang penuh kendali serangan. Pasukan Julen Lopetegui mampu menguasai lini tengah dengan komando gelandang muda, Oliver Torres.

Namun, Porto harus kecolongan gol pembuka tuan rumah yang terjadi pada menit ke-11. Sebuah umpan manis Fabian Frei mampu dimaksimalkan dengan baik oleh Derlis Gonzalez untuk membobol gawang Porto yang dikawal Fabiano.

Sayangnya, Gonzalez yang menjadi pencetak gol Basel justru harus ditarik keluar pada menit ke-25. Gonzalez mengalami cedera dan tempatnya digantikan Davide Calla.

Setelah tertinggal dari Basel, Porto langsung tampil dengan beberapa serangan berbahaya. Namun, barisan belakang Basel mampu mematahkan serangan-serangan Porto sehingga babak pertama berakhir 1-0 untuk keunggulan Basel.

Susunan pemain

FC Basel: 1-Tomas Vaclik; 34-Taulant Xhaka, 17-Marek Suchy, 6-Walter Samuel, 19-Behrang Safari; 33-Mohamed El Nenny, 20-Fabian Frei, 7-Luca Zuffi; 25-Derlis Gonzalez (25-Davide Calla 25), 9-Marco Streller, 11-Shkelzen Gashi

Pelatih: Paulo Sousa

FC Porto: 12-Fabiano; 2-Danilo, 4-Maicon, 5-Ivan Marcano, 26-Alex Sandro; 16-Hector Herrera, 6-Casemiro, 30-Oliver Torres; 11-Cristiano Tello, 9-Jackson Martinez, 8-Yacine Brahimi

Pelatih: Julen Lopetehui

Wasit: Mark Clattenburg

Klik tautan ini untuk mengikuti pertandingan antara FC Basel vs FC Porto melalui menu LiveScore Kanal Bola Kompas.com versi mobile.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Badminton
Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Liga Indonesia
Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Sports
Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Internasional
Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com