Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Steven Gerrard Ungkap Pengalaman Terpahit dalam Hidupnya

Kompas.com - 31/07/2014, 06:02 WIB
WASHINGTON, KOMPAS.com - Kapten Liverpool Steven Gerrard mengatakan, apa yang terjadi pada Liverpool dan tim nasional Inggris dalam tiga bulan terakhir adalah pengalaman terpahit dalam hidupnya.

"Aku tak perlu melihat sesuatu seperti itu untuk merasakan kekecewaan. Aku telah mengalami kekecewaan di kamar ganti setelahnya, pada pekan-pekan dan bulan-bulan setelahnya. Ini mungkin adalah tiga bulan terburuk dalam hidupku. Namun, Anda harus menerimanya. Anda tak bisa mengubahnya," ujar Gerrard.

Dalam tiga bulan terakhir, Gerrard melihat asa juara Liverpool terkikis, setelah kalah 0-2 dari Chelsea pada pekan ke-36 Premier League. Kemenangan Chelsea ditentukan oleh gol Demba Ba (45) dan Willian (90).

Gol Ba berawal dari umpan Mamadou Sakho kepada Gerrard. Setelah mengontrol bola, Gerrard terpeleset. Ba kemudian mengambil bola, menggiringnya, dan melesakkannya ke dalam gawang Simon Mignolet dengan tendangan dari luar kotak penalti.

Pada pekan ke-37, Liverpool bermain imbang 3-3 dengan Crystal Palace, padahal The Reds sempat unggul 3-0. Dengan hasil imbang itu, Liverpool turun ke peringkat kedua klasemen, sementara Manchester City naik ke peringkat pertama.

Pada pekan terakhir, Liverpool menang menang 2-1 atas Newcastle United. Namun, Liverpool tetap berada di peringkat kedua karena pada laga lain, City menang 86.

Setelahnya, Gerrard melihat tim nasional Inggris tersingkir di fase grup Piala Dunia. Berara di Grup D bersama dengan Italia, Uruguay, dan Kosta Rika, Inggris menjadi juru kunci dengan rekor sekali imbang dan dua kali kalah.

Gerrard kemudian memutuskan pensiun dari tim nasional supaya bisa fokus dan maksimal untuk Liverpool.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Timnas Indonesia
Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Internasional
Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Liga Italia
Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Motogp
Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Liga Inggris
Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Liga Italia
Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Liga Inggris
Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Liga Italia
Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com