Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Prestasi Tata Martino bersama Barcelona

Kompas.com - 19/05/2014, 06:00 WIB
Ferril Dennys

Penulis

BARCELONA, KOMPAS.com -- Gerardo "Tata" Martino telah menyatakan mengundurkan diri dari jabatannya sebagai pelatih seusai Barca ditahan imbang 1-1 Atletico Madrid di Camp Nou, Sabtu (17/5/2014).

Hasil tersebut membuat Barca "menyerahkan" gelar juara Primera Division kepada Atletico. Barca pun harus menutup musim ini tanpa gelar juara. Sebelumnya Barca gagal meraih gelar Copa del Rey setelah ditaklukkan Real Madrid di final, dan disingkirkan Atletico Madrid dari perempat final Liga Champions.

Meskipun gagal mempersembahkan gelar, Tata menorehkan sejumlah prestasi yang mengesankan bagi publik Camp Nou.

- Martino membawa Barca sebagai pemimpin klasemen selama 59 pekan berturut-turut. Saat ditangani Tito Vilanova, Barca berada di puncak klasemen selama 38 pekan sekaligus mengukuhkan mereka menjadi juara pada musim lalu. Kemudian, Tata berhasil mempertahankan hal tersebut hingga pekan ke-21. Belum ada satu tim mana pun yang berhasil bertahan lama di puncak klasemen.

- Martino memimpin Barca meraih kemenangan terlama sejak memulai La Liga. Barca meraih delapan kemenangan pertama. Dia juga tergabung dengan deretan pelatih Barcelona yang tak terkalahkan dalam 20 pertadingan semenjak menangani Barca. Catatan Tata adalah tak terkalahkan sebanyak 14 laga di La Liga, empat laga di Liga Champions, dan dua laga di final Piala Super Spanyol.

- Dia meninggalkan Barca setelah mengarungi 59 pertandingan resmi, dengan mencatat 40 kemenangan, 11 imbang, dan 8 kekalahan. Total, Barca mengoleksi 148 gol dan kebobolan 48 gol. Barca mengakhiri La Liga dengan merangkum 87 poin dan mencetak 100 gol.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kroasia Vs Italia, 4 Perubahan Gli Azzurri

Kroasia Vs Italia, 4 Perubahan Gli Azzurri

Internasional
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Kroasia Vs Italia di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Kroasia Vs Italia di Euro 2024

Internasional
Link Live Streaming Timnas U16 Indonesia Vs Filipina, Kickoff 19.30 WIB

Link Live Streaming Timnas U16 Indonesia Vs Filipina, Kickoff 19.30 WIB

Timnas Indonesia
Arema FC Rilis Jersey Pramusim, Nuansa Klasik, Nostalgia 1996-1997

Arema FC Rilis Jersey Pramusim, Nuansa Klasik, Nostalgia 1996-1997

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Euro 2024, Kroasia Vs Italia

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Euro 2024, Kroasia Vs Italia

Internasional
Media Jerman Sebut Spanyol Bisa Langgar Aturan karena Lamine Yamal

Media Jerman Sebut Spanyol Bisa Langgar Aturan karena Lamine Yamal

Internasional
Portugal Bukan Hanya tentang Ronaldo, Selecao Kaya Talenta

Portugal Bukan Hanya tentang Ronaldo, Selecao Kaya Talenta

Internasional
Jelang Lawan Spanyol, Pemain Albania Dihukum karena Nyanyian Anti-Serbia

Jelang Lawan Spanyol, Pemain Albania Dihukum karena Nyanyian Anti-Serbia

Internasional
Saat Montella Tak Dikenali, Tunjukkan ID di Depan Muka Sekuriti Euro...

Saat Montella Tak Dikenali, Tunjukkan ID di Depan Muka Sekuriti Euro...

Internasional
Brasil Vs Kosta Rika: Neymar dan Hoki No 10 buat Rodrygo

Brasil Vs Kosta Rika: Neymar dan Hoki No 10 buat Rodrygo

Internasional
Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Albania Vs Spanyol dan Kroasia Vs Italia

Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Albania Vs Spanyol dan Kroasia Vs Italia

Internasional
Optimisme Pemain Liga 1 dan Filipina soal Kans Jerman Juarai Euro 2024

Optimisme Pemain Liga 1 dan Filipina soal Kans Jerman Juarai Euro 2024

Internasional
Hasil Uruguay Vs Panama, Voli Darwin Nunez Bawa La Celeste Menang 3-1

Hasil Uruguay Vs Panama, Voli Darwin Nunez Bawa La Celeste Menang 3-1

Internasional
Jadi Mineral Official Water Jakim 2024, Le Minerale Penuhi Kebutuhan Hidrasi dan Kecukupan Mineral Peserta

Jadi Mineral Official Water Jakim 2024, Le Minerale Penuhi Kebutuhan Hidrasi dan Kecukupan Mineral Peserta

Sports
Kroasia Vs Italia: Azzurri Belum Pamer Taring, Vatreni Bidik 3 Poin

Kroasia Vs Italia: Azzurri Belum Pamer Taring, Vatreni Bidik 3 Poin

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com