Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Marcelo: Neymar Musuhku

Kompas.com - 15/08/2013, 23:03 WIB
Ary Wibowo

Penulis

Sumber GOAL
MADRID, KOMPAS.com — Bek Real Madrid asal Brasil, Marcelo, mengaku memilki hubungan baik dengan rekannya di tim nasional, Neymar da Silva. Namun, tali persahabatan itu, kata dia, tidak akan dibawa jika keduanya berhadapan di Liga BBVA dengan klubnya masing-masing.

Marcelo dan Neymar menjadi salah satu pemain kunci saat membawa Brasil menjuarai Piala Konfederasi 2013. Namun, Marcelo menegaskan akan menganggap Neymar sebagai "musuh" ketika berseragam Barcelona, khususnya dalam laga El Clasico.

"Hal itu normal. Aku sudah mengalami hal itu dengan Dani Alves. Namun, hubungan kami akan kembali normal setelah pertandingan (Madrid dan Barcelona)," ujar Marcelo.

"Keadaan itu akan sama dengan Neymar. Dia merupakan kawan dekatku, tetapi tidak demikian jika dia bertanding melawan Real Madrid," tambahnya.

Lebih lanjut, Marcelo juga mengomentari perihal kabar keinginan Madrid merekrut gelandang andalan Tottenham Hotspur, Gareth Bale.

"Kami hanya berbicara mengenai pemain-pemain yang sudah berada di Real Madrid. Dia (Bale) belum di sini, jadi tidak ada gunanya membahas tentang pemain lain," katanya.

"Presiden (Florentino Perez) yang menyukai pemain tersebut dan aku bukan orang yang akan membuat keputusan," tukas Marcelo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Liga Indonesia
Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Internasional
Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Internasional
Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Internasional
Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Internasional
Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Badminton
Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Internasional
Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Badminton
Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com