Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

City Antusias soal Rencana Akuisisi Klub Indonesia

Kompas.com - 12/06/2013, 16:58 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Manchester City gembira seandainya bisa mengakuisisi salah satu klub Indonesia. Hal tersebut diungkapkan oleh Ryan Norys, Manchester City Senior Sales Manager for America and Asia Region, dalam acara pengumuman kerja sama antara City dan PT Astra Daihatsu Motor Indonesia, Rabu (12/6/2013).

Rencana akuisisi The Citizens kepada salah satu klub Indonesia itu diklaim Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo dalam lawatannya ke Malaysia beberapa waktu lalu. Saat itu, Roy mengaku telah bertemu dengan pemilik City, Sheikh Mansour, dan manajemen Etihad.

Rumor yang berkembang, City tertarik mengakusisi Arema Indonesia. Norys tidak menampik bahwa pihaknya sedang melakukan pembicaraan dengan Menpora mengenai akusisi ini.

"Pertanyaan menarik. Memang sudah ada pembicaran dengan Menpora (Menteri Pemuda dan Olahraga). Tapi sejauh ini, belum ada konfirmasi mengenai itu. Yang pasti kami gembira jika itu teralisasi," ungkap Norys.

Norys berharap rencana tersebut bisa teralisasi karena ia memandang Indonesia adalah salah satu pasar penting di ASEAN. "Banyak fans kami berasal dari Indonesia. Kami tidak ingin kehilangan market di sini. Oleh karena itu, kami akan segera meluncurkan situs klub berbahasa Indonesia," bebernya.

Memiliki pendukung besar di Indonesia menjadi alasan utama PT Astra Daihatsu Motor bekerja sama dengan City. "Fans City di sini sekitar 600.000 orang. Pertumbuhannya cepat sekali dari 2011-2012," tutur General Manager Domestik Marketing Division Head PT Astra Daihatsu Motor Rio Sanggau.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com