Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Coentrao Ingin Tinggalkan Madrid

Kompas.com - 25/05/2013, 02:16 WIB

MADRID, KOMPAS.com — Bek Real Madrid, Fabio Coentrao (25), buka-bukaan mengenai perjalanan kariernya di Real Madrid yang menurutnya buruk. Bek Portugal ini bahkan merasa tak dibutuhkan dan mengisyaratkan hengkang dari Santiago Bernabeu pada musim panas ini.

"Dari hari pertama tiba di sini, aku tak merasa dibutuhkan. Dan, sekarang sepertinya semua orang menginginkankku angkat kaki dari Real Madrid," terang bek yang sudah dua tahun membela Los Blancos ini kepada Football Espana.

Namun begitu, ia sendiri mengaku tak tahu alasannya sehingga ia diperlakukan demikian. Ia pun berharap adanya solusi terbaik untuk dirinya dan pihak klub.

"Aku tak tahu apa salahku. Sekarang kami harus menemukan solusi terbaik bagi pihak klub dan diriku sendiri sehingga tak ada yang dirugikan," lanjutnya.

Coentrao dibeli Madrid dari klub Portugal dengan nilai transfer 30 juta euro (sekitar Rp 390 miliar), tetapi mengalami kesulitan menembus tim inti selama dua tahun kariernya bersama El Real. 

Ketika ditanya kemungkinan ia menyusul Jose Mourinho ke Chelsea, Coentrao memilih jawaban diplomatis. "Jika pergi dari Real Madrid, aku tak akan menutup pintu penawaran dari klub mana pun," tukasnya.

Mourinho memang dipastikan hengkang dari Real Madrid akhir musim ini, dan diduga kuat akan kembali ke klub lamanya, Chelsea.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com