Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Spanyol Siap Torehkan Sejarah Baru

Kompas.com - 06/06/2012, 21:45 WIB

GDANSK, KOMPAS.com - Skuad Spanyol untuk Euro 2012 menampilkan 19 pemain yang sukses merebut trofi Piala Dunia 2010. "La Furia Roja" serius mempertahankan gelar kampiun sekaligus mencatatkan sejarah baru.

Kalau Carles Puyol dan David Villa tak dirundung cedera, pelatih Vicente Del Bosque akan menggenapi 21 alumni Piala Dunia 2010 dari total 23 pemain yang dibawanya ke Ukraina dan Polandia.

Sebanyak 12 pemain merupakan skuad Spanyol saat mendaratkan trofi Euro 2008. Dan, empat pemain tampil dalam Euro 2004: Ike Casillas, Xavi Hernandez, Xabi Alonso, dan Fernando Torres.

Bahkan, Casillas juga termasuk dalam skuad Euro 2000, meski tak turun gelanggang semenit pun.

Serba-serbi Spanyol
* Lolos ke putaran final Euro 2012: Juara Grup I di babak kualifikasi

* Pelatih: Vicente Del Bosque (Spanyol)

* Pemain kunci: Iker Casillas, Xavi, Fernando Torres

* Spanyol akan jadi negara pertama kalau sukses mempertahankan kampiun Euro. Uni Soviet --sekarang Rusia-- dan Jerman Barat hampir melakukannya pada 1964 dan 1976.

* Dalam tiga Euro sebelumnya, tiga jawara terdepak di babak penyisihan grup.

* Spanyol juga berpeluang mencatatkan triplete pertama sepanjang sejarah alias tiga juara beruntun: Euro 2008, Piala Dunia 2010, Euro 2012.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

    Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

    Internasional
    Arema Pertahankan 50 Persen Pemain lokal dan 2 Asing Musim Lalu

    Arema Pertahankan 50 Persen Pemain lokal dan 2 Asing Musim Lalu

    Liga Indonesia
    Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

    Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

    Internasional
    Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

    Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

    Internasional
    Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

    Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

    Internasional
    Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

    Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

    Internasional
    Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

    Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

    Internasional
    Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

    Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

    Internasional
    Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

    Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

    Internasional
    Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

    Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

    Internasional
    Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

    Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

    Internasional
    Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

    Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

    Internasional
    Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

    Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

    Sports
    Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

    Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

    Internasional
    Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

    Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

    Internasional
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com