Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dalglish: Liverpool Tak Butuh Pemain Baru

Kompas.com - 31/01/2012, 13:52 WIB

LIVERPOOL, KOMPAS.com - Pelatih Liverpool, Kenny Dalglish, menegaskan bahwa timnya tak akan mengikuti bursa transfer pada musim ini yang akan ditutup pada akhir Januari. King Kenny menyebutkan, dia tak menginginkan perubahan pada skuadnya.

Penolakan ini juga termasuk kabar belakangan ini bahwa "The Reds" akan melakukan pertukaran pemain dengan Manchester City, yaitu antara Andy Carroll dan Carlos Tevez. Selain itu, dikabarkan pula, Liverpool akan membeli Marko Marin, Lucas Barrios, dan kiper, Danny Ward. Namun, pelatih asal Skotlandia itu membantah semua rumor ini.

"Tidak akan terjadi apa-apa disini sampai bursa transfer ditutup. Tidak ada pemain masuk dan keluar," tegasnya pada Sky Sports.

Oleh karena itu, Dalglish berharap tak ada lagi pertanyaan mengenai spekulasi terkait bursa transfer yang melibatkan timnya. Pasalnya, penegasan itu sudah disampaikannya berulang kali.

"Tidak perlu ada pertanyaan tentang tranfer atau spekulasi atau apapun," tambahnya.
 
Selain itu, Striker Liverpool, Andy Carroll, menyatakan akan tetap bersama Liverpool. Meskipun, banyak pihak yang kecewa dengan penampilannya bersama tim.

"Aku telah menandatangani kontrak dan klub ini adalah tempat aku bermain," ujar Carroll.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Timnas Indonesia
Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Timnas Indonesia
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs PSG di Liga Champions

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs PSG di Liga Champions

Liga Champions
Rekap Hasil Uber Cup 2024, Indonesia Jadi Tim Peringkat 2 Terbaik

Rekap Hasil Uber Cup 2024, Indonesia Jadi Tim Peringkat 2 Terbaik

Badminton
Jakarta Running Festival 2024 Diharapkan Jadi Simbol Persatuan

Jakarta Running Festival 2024 Diharapkan Jadi Simbol Persatuan

Liga Indonesia
Hati-hati Timnas U23 Indonesia, Irak 'Mesra' dengan Penalti

Hati-hati Timnas U23 Indonesia, Irak "Mesra" dengan Penalti

Liga Indonesia
Calvin Verdonk dan Jens Raven Jalani Proses Naturalisasi

Calvin Verdonk dan Jens Raven Jalani Proses Naturalisasi

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Indonesia Kian Tertinggal 1-2 dari Jepang

Hasil Uber Cup 2024: Indonesia Kian Tertinggal 1-2 dari Jepang

Badminton
One Pride MMA Awards Bakal Digelar 9 Mei

One Pride MMA Awards Bakal Digelar 9 Mei

Sports
Hasil Uber Cup 2024: Lanny/Fadia Takluk, Indonesia Vs Jepang 1-1

Hasil Uber Cup 2024: Lanny/Fadia Takluk, Indonesia Vs Jepang 1-1

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com